Bola.net - - Pelatih nyentrik Liverpool, Jurgen Klopp dinilai sukses meningkatkan kualitas salah satu penyerangnya, Roberto Firmino menjadi predator yang haus gol di kotak penalti lawan.
Penilaian ini disuarakan oleh legenda Liverpool, John Aldridge yang mengklaim pendapat tersebut bukanlah miliknya sendiri. Memang banyak analis dan kritikus sepak bola yang menilai Firmino telah mejelma menjadi lebih mematikan di bawah asuhan Klopp.
Ketajaman tersebut disebabkan oleh sedikit perubahan peran Firmino dalam formasi Klopp. Jika dahulu Firmino lebih sering bermain melebar maka musim ini Klopp seakan menancapkan kaki Firmino di kotak penalti lawan sekaligus berfungsi sebagai pemantul bola ke kaki Mohamed Salah dan Sadio Mane.
"Saya melihat Roberto Firmino di Liverpool sebagai contoh sempurna seorang pelatih mengubah pemain menjadi keping utama taktiknya," ujar Aldridge dikutip dari tribalfootball.
Memang Firmino masih belum mampu konsisten memainkan peran tersebut dalam setiap pertandingan. Namun dalam laga-laga penting, peran Firmino tersebut kerap kali membantu Liverpool memecah kebuntuan.
"Firmino adalah enigma di segala sisi. Dia bisa membuat kita geram dalam beberapa kesempatan karena dia tidak terlihat berkonstribusi," sambungnya.
"Lalu tiba-tiba dia menciptakan momen penting yang membuka pintu untuk Salah atau Mane."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ternyata Coutinho Tidak Suka Dengan Lagu 'Salah! Mane Mane!'
Bolatainment 28 Maret 2018, 22:50
-
Video: Salah Kerjai Bocah-bocah Sekolahan di Liverpool
Bolatainment 28 Maret 2018, 22:25
-
Ini Kode! Jorginho Akui Suka Premier League
Liga Inggris 28 Maret 2018, 21:04
-
Mignolet Ogah Kibarkan Bendera Putih di Liverpool
Liga Inggris 28 Maret 2018, 15:17
-
Klopp dan Bayern Munchen Dapat Menjadi Pasangan Serasi
Liga Eropa Lain 28 Maret 2018, 15:15
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR