Sang kapten hanya menjadi pemain pengganti, kala The Reds menghadapi Los Blancos di Liga Champions musim lalu. Hal tersebut membuat ia bulat mengambil keputusan bahwa ia tidak akan lagi bermain untuk klub musim depan.
"Ketika saya diberitahu bahwa saya tidak bermain, demi kepentingan tim dan skuat, dan hubungan saya dengan Brendan, saya menerima hal tersebut," jelas Gerrard menurut laporan The Mirror.
"Namun saya duduk di bangku cadangan dengan perasaan terluka. Karena itu adalah laga melawan Madrid dan saya ingin bermain. Hal tersebut seperti mendorong saya, untuk membuat keputusan pindah dan mencoba sesuatu yang berbeda," pungkasnya.
Gerrard bakal melanjutkan karirnya di Amerika Serikat bersama klub MLS, LA Galaxy. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Sudah Temui Otamendi
Liga Inggris 24 Juni 2015, 21:23
-
De Gea ke Madrid Sebelum 6 Juli
Liga Spanyol 24 Juni 2015, 15:14
-
'Disekolahkan' Madrid, Odegaard Menuju Bundesliga
Liga Spanyol 24 Juni 2015, 15:12
-
Azpilicueta Ungkap Beda Messi dan Ronaldo
Liga Spanyol 24 Juni 2015, 14:48
-
Riesco: Ramos Takkan Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 24 Juni 2015, 14:33
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR