Gerrard yang juga kapten Timnas Inggris tersebut juga mengaku tak banyak mengetahui sepak terjang dua rekrutan anyar The Reds asal Spanyol yakni Luis Alberto dan Iago Aspas.
"Khususnya dengan kabar bahwa kami mendatangkan beberapa pemain, saya sangat tidak sabar untuk memulainya. Ada beberapa nama yang menggembirakan di sana jadi semua orang sangat bergairah." ujar Gerrard kepada LFC TV.
"Saya hanya tahu sedikit tentang mereka (Alberto dan Aspas), tapi saya menaruh kepercayaan dan keyakinan pada Brendan Rodgers dan departemen pencari bakat bahwa mereka telah mengambil keputusan yang benar." lanjutnya.
Selain itu, dengan penambahan skuad ini Gerrard menyatakan optimis timnya bisa menembus empat besar alias masuk zona Liga Champions di musim depan.
Liverpool sejauh ini telah merampungkan empat pembelian mereka di musim panas ini. Kolo Toure, Luis Alberto, Iago Aspas, dan yang terakhir Simon Mignolet segera akan bergabung dengan tim untuk menjalani persiapan pramusim.
(lfc/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerrard Berharap United Goyah di Tangan Moyes
Liga Inggris 27 Juni 2013, 18:37
-
Gerrard Puas Dengan Pergerakan Transfer Liverpool
Liga Inggris 27 Juni 2013, 17:20
-
Legenda Liverpool Dukung Pembelian Mkhitaryan
Liga Inggris 27 Juni 2013, 16:30
-
Gerrard Bicara Persaingan Posisi Kiper di Liverpool
Liga Inggris 27 Juni 2013, 13:40
-
Minat Arsenal Pada Reina Kembali Bangkit
Liga Inggris 27 Juni 2013, 12:21
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR