Bola.net - - Gelandang Muda Liverpool, Marko Grujic mengaku senang dengan kepindahannya ke Merseyside pada musim panas ini. Grujic menyebut ia semakin berkembang sebagai seorang pemain karena belajar dari pemain-pemain top di Liverpool.
Talenta asal Serbia ini sejatinya sudah dibeli Liverpool pada tahun lalu. Namun ia dipinjamkan selama setengah musim kepada klub lamanya, Red Star Belgrade sebelum bergabung pada musim panas ini.
Gelandang 20 tahun tersebut menyebut ia semakin berkembang semenjak bergabung dengan Liverpool. "Para pemain di sini sangat fantastis. Saya bermain dengan pemain-pemain yang luar biasa" beber Grujic kepada website resmi Liverpool.
"Kami memiliki tim yang sangat bagus, pemain-pemain kami juga luar biasa. Kami telah bermain dengan bagus semenjak awal musim, dan posisi kami saat ini menjadi bukti seberapa kuatnya kami"
"Sejauh ini saya selalu mencoba untuk mempelajari dari gelandang-gelandang hebat kami. Adam [Lallana], Jordan [Henderson] dan Gini [Wijnaldum] dan semua pemain kami yang bermain bagus sat bertahan. Saya belajar banyak dari mereka dan menyimpannya dalam benak saya. Fase ini penting bagi para pemain muda, di mana kami belajar dari pemain yang lebih tua" tandas Grujic.
Baca Juga:
- Lovren: MU Bukan Saingan Liverpool di Liga
- Cari Striker Baru, Liverpool Bidik Penyerang Porto
- Garcia: Coutinho Pemain Yang Menarik di Premier League
- Garcia: Klopp Lakukan Pekerjaan Luar Biasa di Liverpool
- Klopp Indikasikan Akan Belanja Pemain Pada Januari
- Hadapi Watford, Liverpool Diminta Perbaiki Kinerja Pertahanan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Liverpool vs Watford: Skor 6-1
Liga Inggris 6 November 2016, 23:14
-
Sakho Diincar Leicester dan West Ham
Liga Inggris 6 November 2016, 22:06
-
Fenerbahce Menang, Eks Bek Liverpool Ini Olok MU
Liga Eropa UEFA 6 November 2016, 20:02
-
Can Ingin Raih Gelar Juara Bersama Liverpool
Liga Inggris 6 November 2016, 19:26
-
Bahagia di Liverpool, Can Siap Teken Kontrak Baru
Liga Inggris 6 November 2016, 19:04
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR