Bola.net - - Josep Guardiola memperkirakan akan jauh lebih berbahaya ketika melawan Manchester City, karena performa mereka di Premier League belakangan ini.
Tim asuhan Arsene Wenger melorot ke peringkat enam klasemen usai mereka kalah di empat dari lima pertandingan terakhir di liga domestik, termasuk ketika tumbang 1-3 dari West Brom sebelum jeda Internasional.
Kekalahan dari City di Emirates besok akan membuat Arsenal menghadapi ujian sulit untuk finish di zona Liga Champions dan bakal ada semakin banyak suporter yang menuntut Wenger mundur.
Namun Guardiola percaya bahwa Arsenal yang sedang terluka akan memberikan ujian yang berat untuk timnya.
Arsene Wenger
"Mereka profesional, Arsene juga amat profesional dan begitu pula para pemainnya. Mereka ingin memenangkan semua pertandingan, ini adalah momen yang jauh lebih berbahaya untuk menghadapi mereka," tutur Guardiola menurut FFT.
"Selalu sulit di Emirates, kami akan melawan tim yang kuat, yang selalu berjuang untuk finish di empat besar."
"Setiap laga adalah duel yang baru. Saya kira melawan tim besar, kecuali di White Hart Lane, kami selalu menunjukkan permainan yang bagus dan layak mendapatkan hasil yang lebih baik."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Waspadai Arsenal yang Tengah Terluka
Liga Inggris 1 April 2017, 23:40
-
Sterling: Guardila Buat Saya Lebih Baik
Liga Inggris 1 April 2017, 21:00
-
Sterling Klaim Bisa Seperti Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 1 April 2017, 20:40
-
Gelandang Muda City: Arsenal Lawan Yang Berat
Liga Inggris 1 April 2017, 19:50
-
Guardiola: Mourinho Benar, Laga Internasional Memang Konyol
Liga Inggris 1 April 2017, 19:20
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR