Bola.net - - Sebuah pujian diberikan Thierry Henry kepada Harry Kane. Henry menyebut penyerang Tottenham Hotspur itu sudah berada pada level di mana lawan sudah ketakutan menghadapinya sebelum pertandingan dimulai.
Dalam tiga tahun terakhir, nama Harry Kane memang melesat di ajang EPL. Ketajamannya di lini serang Spurs membuatnya menjadi salah satu striker yang menjadi mimpi buruk bagi para pemain-pemain bertahan lawan.
Kane sendiri musim ini juga kembali tampil trengginas. Ia sudah membuat total 15 gol di 14 pertandingan terakhirnya untuk Timnas Inggris dan juga Tottenham Hotspur.
Henry sendiri percaya Kane sudah memiliki aura yang membuat lawan ketakutan sebelum pertandingan dimulai. "Saya rasa saat ini dia [Kane] sudah berada di level tersebut," ujar Henry kepada Sky Sports.
Tottenham Hotspur
"Saya ingat ketika saya masih aktif bermain terkadang saya sudah merasa segalanya akan baik-baik saja ketika kami masih di terowongan. Ketika saya fokus, maka saya bisa melihat pemain lawan tengah menatap saya dan berpikir 'Sial, saya akan mendapat masalah malam ini'. "
"Jadi ketika saya masuk lapangan saya akan memberikan apa yang mereka pikirkan terhadap saya. Ketika mereka mulai bermain dan mereka terlihat ketakutan maka saya akan membuatnya lebih kesulitan. Namun jika lawan ingin menghadapi saya, maka saya akan menjalani pertandingan yang berat."
"Saya lihat hal itu sudah nampak pada Harry Kane saat ini. Kehadirannya seakan-akan memberi pesan bahwa 'Kalian tidak akan bisa berbuat apa-apa saat melawan saya' dan para pemain lawan ketakutan akannya." tutup legenda Arsenal tersebut.
Baca Juga:
- Jelang Lawatan ke Old Trafford, Giggs Anggap Tottenham Fantastis
- Jelang Tottenham, Bailly Kembali Berlatih di MU
- Presiden Madrid: Harga Harry Kane 250 Juta Euro
- Skuat Madrid Kecewa dengan Rencana Transfer Kane
- Coutinho Kecam Penampilan Memalukan Liverpool
- Sanjung Kane, Kroos Ingin Striker Spurs di Madrid?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Disarankan Jadikan Lingard Starter Lawan Tottenham
Liga Inggris 25 Oktober 2017, 15:46
-
Mourinho Ancam Pemain MU Jelang Tottenham
Liga Inggris 25 Oktober 2017, 15:30
-
Modric Klaim Tottenham Bisa Juara Premier League
Liga Spanyol 25 Oktober 2017, 14:20
-
Pochettino: Tottenham Bidik Liga Champions dan Premier League
Liga Inggris 25 Oktober 2017, 14:00
-
Henry: Kane Sudah Buat Lawan K.O Sebelum Bertanding
Liga Inggris 25 Oktober 2017, 13:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR