Bola.net - Sembilan gol tercipta pada Derby Manchester dalam lanjutan Liga Inggris 2022/2023 pekan ke-9, Minggu (2/10/2022) malam WIB. Manchester City sukses membantai tetangganya, Manchester United dengan skor 6-3 di Etihad Stadium.
Kemenangan telak Man City sudah tampak di babak pertama. Phil Foden (8’, 44’) dan Erling Haaland (34, 37’)sukses mencetak masing-masing dua gol untuk membawa Man City unggul empat gol.
Hujan gol terjadi lebih banyak di babak kedua. Haaland (64’) dan Foden (73’) sukses mencetak hattrick di pertandingan ini. Namun, Man United juga mencetak gol balasan melalui Antony (56’) dan Anthony Martial (84’, 90+1’).
Kemenangan ini sukses membuat Man City tetap menjaga jarak dengan Arsenal di puncak klasemen. Sementara itu, kekalahan ini membuat debut Erik Ten Hag di Derby Manchester dihiasi dengan rapor merah.
Penasaran dengan sembilan gol yang tercipta di Derby Manchester ini? Yuk, simak lagi cuplikan golnya di atas, Bolaneters~
Susunan Pemain
Manchester City (4-3-3): Ederson; Kyle Walker, Manuel Akanji, Nathan Ake, Joao Cancelo; Kevin de Bruyne, Ilkay Gundogan, Bernardo Silva; Phil Foden, Erling Haaland, Jack Grealish.
Pelatih: Josep Guardiola
Manchester United (4-2-3-1): David De Gea; Diogo Dalot, Raphael Varane, Lisandro Martinez, Tyrell Malacia; Scott McTominay, Christian Eriksen; Antony, Bruno Fernandes, Jadon Sancho; Marcus Rashford.
Pelatih: Erik ten Hag
Coba Baca yang Ini Juga!
- Man of the Match Manchester City vs Manchester United: Erling Haaland
- Hasil Manchester City vs Manchester United: Skor 6-3
- Nonton Siaran Live Streaming Man City vs MU Hari Ini, 2 Oktober 2022
- Erling Haaland vs Lisandro Martinez, Apa yang Terjadi Saat Terakhir Mereka Berduel?
- Beda! Arsenal yang Sekarang Gak Lagi Grogi Saat Lawan Cetak Gol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hujan 9 Gol di Derby Manchester! Manchester City Bantai Manchester United 6-3
Liga Inggris 2 Oktober 2022, 23:02
-
Man of the Match Manchester City vs Manchester United: Erling Haaland
Liga Inggris 2 Oktober 2022, 22:12
-
Hasil Manchester City vs Manchester United: Skor 6-3
Liga Inggris 2 Oktober 2022, 21:54
-
Nonton Siaran Live Streaming Man City vs MU Hari Ini, 2 Oktober 2022
Liga Inggris 2 Oktober 2022, 19:35
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR