De Bruyne dikabarkan tengah terkait dengan kepindahan ke Manchester City, dan terlepas dari pernyataan direktur Klaus Allofs bahwa tidak ada kesepakatan yang tercapai antara kedua klub, pemain Belgia diyakini tak lama lagi akan mendarat di Etihad.
Menurut laporan Sky Sports News, ketidakpastian seputar masa depan pemain berusia 24 tahun telah membuat Hecking memutuskan untuk tidak memasukkan anak buahnya di pertandingan away melawan Schalke, yang berarti ia mungkin telah memainkan pertandingan terakhirnya untuk klub.
Laporan tersebut mengatakan bahwa negosiasi antara kedua klub terus berlanjut usai undian Liga Champions digelar di Monaco malam tadi.
Ivan Perisic juga disebut akan absen di pertandingan yang sama, seiring kabar yang mengaitkannya dengan Inter Milan. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fakta Grup D: Juventus, City, Sevilla, Monchengladbach
Liga Champions 28 Agustus 2015, 16:02
-
Kompany Siap Jalani Ujian Berat di Liga Champions
Liga Champions 28 Agustus 2015, 11:26
-
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Watford
Liga Inggris 28 Agustus 2015, 10:26
-
Ravanelli: Juve Punya Banyak Senjata Berbahaya
Liga Champions 28 Agustus 2015, 09:40
-
Ravanelli: Juve Tak Perlu Takut City
Liga Champions 28 Agustus 2015, 09:14
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR