Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho menilai kans timnya untuk menjadi juara musim depan cukup terbuka lebar. Sang pelatih menyebut ada satu aspek yang harus diperbaiki setan merah agar menjadi juara musim depan.
Semenjak ditinggalkan Sir Alex Ferguson pada tahun 2013 silam, Setan Merah kesulitan untuk kembali menjadi penantang gelar juara. Di bawah asuhan David Moyes dan Louis van Gaal, setan merah bahkan cukup kesulitan untuk lolos ke zona Liga Champions.
Namun musim ini setan merah cukup berpeluang untuk menjadi juara. Mereka konsisten berada di peringkat 2 klasemen sementara EPL kendati pada akhirnya gelar juara itu berhasil dikunci tetangga mereka, Manchester City pada akhir pekan lalu.
Mourinho sendiri percaya bahwa setan merah bisa menjadi juara musim depan andai mereka bisa lebih konsisten. "Anda tidak bisa memenangkan gelar dengan permainan yang inkonsisten," ujar Mourinho kepada halaman resmi MU.
"Tentu saja anda memenangkan gelar dengan kualitas permainan, karena tanpa kualitas anda tidak punya kesempatan sama sekali. Namun anda juga butuh konsistensi untuk menjadi juara."
"Konsistensi ini tidak hanya pada level performa melainkan pada setiap level. Anda harus konsisten dari hari ke hari, dari hari pertama hingga hari terakhir. Jadi satu hal yang harus kami tingkatkan musim depan adalah konsistensi." tutup mantan manajer Real Madrid tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sulit Datangkan Kroos, MU Incar Gelandang Napoli Ini
Liga Inggris 18 April 2018, 23:03
-
Masuk Tim Terbaik Premier League, Begini Respon David De Gea
Liga Inggris 18 April 2018, 20:36
-
Tiga Klub Papan Atas Inggris Rebutan Layvin Kurzawa
Liga Inggris 18 April 2018, 19:39
-
United Akhirnya Siap Lepas Shaw
Liga Inggris 18 April 2018, 18:01
-
Martial Ternyata Ingin Hengkang ke Arsenal Sejak Musim Dingin Lalu
Liga Inggris 18 April 2018, 17:01
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR