Hengkangnya gelandang berusia 32 tahun tersebut dari City telah dikonfirmasikan secara langsung oleh agennya, Dimitri Seluk. Namun Dimitri belum bisa memastikan kemana kliennya bakal berlabuh meski mengakui bahwa sudah ada banyak tawaran yang masuk ke mejanya.
Dimitri mengakui bahwa gelandang asal Pantai Gading itu akan mencari opsi terbaik baginya. Ia juga menegaskan bahwa uang tak akan jadi faktor utama yang memengaruhi keputusannya dalam membela suatu klub nantinya.
"Akankah aspek ekonomi akan membuat perbedaan (dalam menentukan klub baru)? Tentu saja tidak. Kami tak menempatkan uang di atas segalanya, namun kami melihat proyek yang ditampilkan pada kami. Yang terbaiklah yang akan meyakinkan kami," tegas sang agen pada FC Inter News.
Dimitri lantas menambahkan bahwa Inter juga bisa jadi salah satu klub yang berpeluang menampung kliennya. Sebab klub itu dinilainya memiliki proyek yang tergolong bagus.
"Inter? Kita jelas berbicara soal klub yang hebat dan semua orang tahu tentang hubungan Yaya dan Roberto Mancini. Namun seperti yang sudah saya katakan kami belum membuat keputusan apapun," tegasnya lagi.
"Tapi saya menambahkan bahwa proyek yang digarap Nerrazurri adalah proyek yang hebat dan Inter adalah klub yang fantastis. Jadi normal saja jika mereka menginginkan seorang pemain dengan level seperti Yaya ini," tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Yaya Toure Dipastikan Tinggalkan Man City
- Hart dan Toure Terancam Absen Lawan PSG
- West Ham Ambisi Datangkan Yaya Toure
- Inter Milan Tawari Yaya Toure Kontrak Dua Tahun
- Agen Toure Sebut Sang Bintang Tinggalkan City
- Juve Saingi Inter Incar Toure
- Liverpool Siap Tampung Yaya Toure
- Tolak Tiongkok, Agen Yaya Toure Beri Ultimatum
- Legenda Inggris Sarankan Wenger Comot Yaya Toure
- Toure Siap Berdamai dengan Guardiola?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 4 April 2016, 19:06

-
PSG Tak Akan Digdaya Jika Main di Inggris
Liga Champions 4 April 2016, 18:59
-
Liga Champions 4 April 2016, 18:53

-
Inter Berpeluang Tampung Yaya Toure
Liga Inggris 4 April 2016, 18:11
-
Yaya Toure Dipastikan Tinggalkan Man City
Liga Inggris 4 April 2016, 17:44
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR