Bola.net - Penggemar sepak bola belum akan berhenti ditunggu jadwal padat pertandingan liga-liga top Eropa. Dan berikut adalah jadwal bola hari ini, 24 Juni 2020 mulai Premier League, La Liga, hingga Serie A.
Dari jadwal Premier League. Beberapa duel seru siap menghibur Bolaneters semua. Di tengah malam nanti, atau pukul 00:00 WIB akan ada duel Manchester United vs Sheffield United. Di jam selanjutnya, ada duel Liverpool melawan Crystal Palace.
Bukan hanya Premier League yang siap menghibur Bolaneters. Dari La Liga dan juga Serie A tak ketinggalan menayangkan tayangan terbaik merea.
Ada duel seru antara Real Madrid melawan Mallorca di La Liga. Sementara Serie A ada duel sengit antara Inter Milan vs Sassuolo dan juga ada duel AS Roma vs Sampdoria.
Dan berikut adalah jadwal sepak bola hari ini selengkapnya:
Jadwal Bola Hari Ini
- 00:00 Manchester United vs Sheffield United
- 00:00 Newcastle United vs Aston Villa
- 00:00 Norwich City vs Everton
- 00:00 Wolverhampton vs Bournemouth
- 02:15 Liverpool vs Crystal Palace
- 00:30 Deportivo Alaves vs Osasuna
- 00:30 Real Sociedad vs Celta Vigo
- 03:00 Real Madrid vs RCD Mallorca
- 00:30 Inter Milan vs Sassuolo
- 02:45 Atalanta vs Lazio
- 02:45 AS Roma vs Sampdoria
Klasemen Sementara Premier League
Klasemen Sementara La Liga
Klasemen Sementara Serie A
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ulang Tahun ke-33, Lionel Messi dan Rekor-Rekornya
Liga Spanyol 24 Juni 2020, 23:31
-
Dari Bola Lob Hingga Solo Run, Ini Gol-Gol Terbaik Lionel Messi
Liga Spanyol 24 Juni 2020, 22:59
-
James Rodriguez: Saya Seharusnya Tinggalkan Real Madrid Tahun Lalu
Liga Spanyol 24 Juni 2020, 21:45
-
Dari Dani Alves Hingga Ronaldinho, Ini 10 Rekan Terbaik Lionel Messi
Liga Spanyol 24 Juni 2020, 21:35
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR