
Bola.net - Mantan pemain Chelsea Frank Leboeuf khawatir dengan performa The Blues pada awal musim ini. Leboeuf menilai tim asuhan Frank Lampard itu bisa gagal finis empat besar jika terus tampil seperti saat ini.
Chelsea finis di posisi keempat pada musim pertama Lampard bekerja di Stamford Bridge. Setelah itu, Lampard diberi dana belanja yang besar untuk meningkatkan kekuatan skuadnya.
The Blues menghabiskan lebih dari 200 juta pounds di bursa transfer musim panas kemarin. Mereka berhasil memboyong peman-pemain seperti Timo Werner, Kai Havertz, Hakim Ziyech, Ben Chilwell, dan Edouard Mendy.
Sayangnya, penampilan Chelsea sejauh ini masih jauh dari harapan. Cesar Azpilicueta dan kolega baru meraih dua kemenangan dari lima pertandingan di Premier League.
Terbaru, The Blues ditahan imbang Southampton 3-3 pada duel Premier League akhir pekan lalu. Hasil itu, membuat mereka tertahan di peringkat ketujuh pada klasemen sementara.
Lebeouf Khawatir
Performa yang ditunjukkan Chelsea sejauh ini membuat Leboeuf merasa sangat khawatir. Untuk itu, ia meminta Chelsea agar meningkatkan level penampilannya apabila masih ingin finis di posisi empat besar.
“Saya sama sekali tidak yakin tentang Chelsea saat ini. Sepertinya mereka tidak saling mengenal, mereka tidak cukup fit, saya sangat khawatir," kata Frank Leboeuf kepada ESPN.
"Saya akan memberi mereka keuntungan dari keraguan karena saya tidak tahu berapa nilainya, tapi, sungguh, jika mereka terus tampil seperti itu, pasti mereka tidak akan finis di empat besar.”
Jadwal Chelsea
- 21/10/20 Chelsea vs Sevilla (Liga Champions)
- 24/10/20 Manchester United vs Chelsea (Premier League)
- 29/10/20 Krasnodar vs Chelsea (Liga Champions)
- 31/10/20 Burnley vs Chelsea (Premier League)
- 05/11/20 Chelsea vs Stade Rennais (Liga Champions)
Klasemen Premier League
Sumber: Acefootball
Baca Juga:
- Chelsea Batal Menang karena Pemain Tidak Ikuti Instruksi Frank Lampard?
- Bikin Gol Debut untuk Chelsea, Kai Havertz Justru Merasa Frustrasi
- Masalah Chelsea Masih Sama: Unggul, Lengah, Lalu Batal Menang
- Lampard Acungi Jempol Performa Ciamik Timo Werner
- Blunder Lagi, Kepa Harus Strong!
- Satu Kata dari Frank Lampard Usai Lihat Performa Chelsea Lawan Southampton: Frustrasi!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Laga Kontra Sevilla, Frank Lampard Tebar Ancaman ke Skuat Chelsea
Liga Champions 19 Oktober 2020, 21:40
-
Highlights Chelsea vs Southampton | Premier League 20/21
Open Play 19 Oktober 2020, 17:24
-
Data dan Fakta Liga Champions: Chelsea vs Sevilla
Liga Champions 19 Oktober 2020, 17:06
-
Prediksi Chelsea vs Sevilla 21 Oktober 2020
Liga Champions 19 Oktober 2020, 17:05
-
Digosipkan Ingin Pergi, N'Golo Kante Ogah Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 19 Oktober 2020, 16:40
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR