Telah banyak yang menyebut bahwa Mourinho adalah kandidat terkuat pelatih Setan Merah musim depan. Mantan pelatih Real Madrid itu akan didapuk untuk menggantikan posisi Louis van Gaal.
Dan bukan rahasia lagi bila antara Mata dan Mourinho sempat dikabarkan tidak akur. Hubungan keduanya dikabarkan memburuk saat keduanya masih ada di Chelsea, bahkan kedatangan Mata ke MU pada 2014 silam tak lepas dari 'keberadaan' Mourinho di Chelsea.
Namun ditegaskan Mata bahwa dirinya tak akan bersikap tak profesional andai benar Mourinho datang ke Old Trafford.
"Saya tidak tahu tentang masa depan. Hanya saja saya siap memberi segalanya dan saya akan terus memberi penampilan terbaik bagi klub ini," tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Tertarik Datangkan William Carvalho dan Joao Mario
Liga Inggris 16 Mei 2016, 23:51
-
Setelah Sanches, MU Terancam Kehilangan Target Joao Mario
Liga Inggris 16 Mei 2016, 20:31
-
MU Terancam Tanpa Schneiderlin dan Rojo di Final FA Cup
Liga Inggris 16 Mei 2016, 20:17
-
Hodgson: Rashford Pantas Dipilih
Piala Eropa 16 Mei 2016, 18:47
-
Diduga Ada Bom di Old Trafford, Mata: Kami Semua Shock
Liga Inggris 16 Mei 2016, 18:32
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR