Bola.net - Juan Mata membuat keputusan yang secara finansial mungkin tidak cukup menguntungkan dengan menerima kontrak baru dari Manchester United. Sebab, pada waktu yang sama, dia mendapat tawaran besar dari klub Tiongkok.
Juan Mata telah meneken kontrak baru di United pada akhir Juni 2019 yang lalu. Dengan kontrak baru tersebut, maka pemain berusia 31 tahun akan tinggal di Old Trafford dalam dua musim ke depan.
Juan Mata bukan sosok yang baru di United. Dia sudah lima setengah tahun bermain untuk Setan Merah. Selama ini, pemain asal Spanyol tersebut mendapatkan gaji dengan nilai 140 ribu pounds dalam satu pekan.
Namun, dalam kontrak barunya bersama United, gaji yang akan diterima oleh mantan pemain Chelsea itu menurun cukup drastis. Juan Mata hanya akan menerima 95 ribu pounds dalam satu pekan atau berada pada kisaran Rp 1,6 miliar.
Jumlah tersebut terhitung di kalangan menengah dalam skuad United. Gaji Juan Mata masih berada di bawah pemain kunci seperti Marcus Rahsford, David de Gea, Paul Pogba atau Alexis Sanchez. Mereka mendapat gaji di atas 100 ribu pounds per pekan.
Juan Mata sejatinya bisa mendapat gaji dengan nominal yang jauh lebih besar dari para pemain di atas. Namun, itu tidak terjadi di United. Juan Mata akan mendapat gaji super mahal andai menerima tawaran dari klub Tiongkok.
Klub mana dan berapa gaji yang telah ditolak oleh Juan Mata? Simak di bawah ini ya Bolaneters.
Juan Mata Tolak Gaji Mahal di Tiongkok
Dikutip dai 90min, Juan Mata mendapat tawaran untuk pindah ke Tiongkok di bulan Juni 2019 lalu. Ketika itu, dia belum meneken kontrak baru dengan United. Klub yang mengajukan tawaran tidak lain adalah Shanghai SIPG.
Shanghai SIPG berani memberi tawaran yang sangat mahal untuk Juan Mata. Pemain asal Spanyol itu bakal digaji dengan nominal mencapai 550 ribu pounds dalam satu pemain. Nilai itu sama dengan kisaran Rp 9,7 miliar.
Keputusan Juan Mata menolak tawaran mahal dari Tiongkok tentu saja bukan tanpa alasan. Dia merasa masih sangat dibutuhkan oleh United dan dia merasa nyaman bermain untuk Setan Merah. Juan Mata siap membimbing pemain muda United pada musim 2019/2020 yang akan datang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Kibarkan Bendera Putih untuk Paul Pogba
Liga Italia 12 Juli 2019, 22:00
-
Diego Costa Diklaim Bakal Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 12 Juli 2019, 20:40
-
Sean Longstaff Paksakan Pindah ke Manchester United?
Liga Inggris 12 Juli 2019, 20:20
-
Manchester United Mundur dari Perburuan Gianluigi Donnarumma
Liga Inggris 12 Juli 2019, 19:40
-
Mau Nikola Milenkovic, Manchester United Harus Siapkan Uang Segini
Liga Inggris 12 Juli 2019, 18:40
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR