Bola.net - - Trofi Carabao Cup Manchester City harus dibayar mahal. Setelah berjuang keras mengalahkan Chelsea melalui adu penalti dan meraih trofi yang sama dalam dua musim beruntun, Man City harus kehilangan beberapa pemain penting lantaran cedera.
Aymeric Laporte dan Fernandinho dipastikan cedera. Laporte ditarik keluar di paruh waktu, yang tampaknya karena cedera hamstring. Fernandinho kemudian ikut ditarik keluar, yang diduga karena cedera kunci paha.
Man City masih berusaha mengejar quadruple musim ini, tapi Pep Guardiola merasa peluang mereka semakin kecil. Dia mengaku kehilangan Laporte dan Fernandinho merupakan kabar buruk.
Kekhawatiran Guardiola bukannya tidak beralasan. Terbukti, Man City selalu kesulitan ketika Fernandinho absen. Baca ulasan selengkapnya di bawah ini ya, Bolaneters!
Dua Cedera Buruk
Kepastian cedera Laporte dan Fernandinho memang belum jelas, Man City masih melakukan diagnosis lebih lengkap. Namun, tampaknya mereka berdua harus menepi beberapa pekan.
Masalahnya, Man City tengah menghadapi jadwal yang begitu sibuk. Mereka harus bersaing di Premier League, FA Cup, juga Liga Champions. Guardiola jelas memerlukan semua pemainnya.
"Kompetisi berikutnya akan berjalan sulit. Hari ini kami bertanding sampai perpanjangan waktu, dan kehilangan dua pemain penting, mereka akan menepi cukup lama," kata Guardiola di ESPN FC.
"Kami akan banyak menderita di kompetisi berikutnya - untuk FA Cup, dan Liga Champions, dan Premier League."
Fernandinho Krusial

Kehilangan Laporte mungkin masih bisa diatasi Guardiola, Man City punya beberapa bek pelapis. Masalahnya, kehilangan Fernandinho jelas kabar buruk. Man City tidak memiliki pelapis murni untuk Fernandinho.
Ini bukan pertama kalinya Fernandinho cedera. Awal musim ini, dia sudah menepi beberapa kali, dan saat itulah permainan Man City menurun. Liverpool diuntungkan dan mampu menyalip Man City.
Peran Fernandinho memang tidak terlalu terlihat, dia bukan pencetak gol. Namun, Fernandinho adalah kepingan krusial pada permainan Man City. Tugas utamanya adalah memutus serangan lawan, tapi Fernandinho lebih dari itu.
Berita Video
Berita video tentang keinginan Wayne Rooney usai pensiun dari dunia sepak bola.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs West Ham
Liga Inggris 26 Februari 2019, 16:02
-
Prediksi Manchester City vs West Ham 28 Februari 2019
Liga Inggris 26 Februari 2019, 16:01
-
Berada di Puncak Klasemen, Peluang Juara Ada di Tangan Liverpool
Liga Inggris 26 Februari 2019, 14:30
-
Aguero dan Ambisi Besarnya Bersama Man City
Liga Inggris 26 Februari 2019, 11:50
-
Juara Carabao Cup Bisa Jadi Awal Kesialan Man City
Liga Inggris 26 Februari 2019, 10:30
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR