
Jelang tandang ke Stamford Bridge, Howard disiapkan untuk comeback. Manajer Roberto Martinez mengungkapkan kondisi sang penjaga gawang.
"Tim sudah bekerja dengan sangat baik. Ia berlatih dengan baik hari Senin kemarin, jadi saya berharap saat ini kondisinya benar-benar fit untuk kembali bermain.
"Kapan pun Tim fit, dengan pengalaman yang dimilikinya, ia adalah kiper nomor satu. Saya punya keyakinan penuh padanya dan adalah hal yang luar biasa melihatnya kembali fit, kembali berlatih dan memberi pengaruh yang besar dalam skuat." tutur Martinez dikutip Sky Sports.
Manajer asal Spanyol itu diyakini mengalami dilema dalam menentukan kiper utama untuk menghadapi Chelsea. Pasalnya dalam tiga pertandingan terakhir, Joel Robles selalu mencatat clean sheet. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Big Sam Berharap Carroll Tampil Kontra Southampton
- Akhiri Puasa Bicara, Mourinho Sindir Sikutan Van Persie
- Terungkap! Inilah Target Awal Mourinho di Premier League
- Waspada Kekuatan Stoke, Man City Incar Tiga Poin
- Big Sam: Robin van Persie Kotor!
- McNair Resmi Teken Kontrak Baru di Old Trafford
- 'Arsenal Akan Bangkit dan Finish di Empat Besar!'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setengah Musim di Chelsea, Filipe Luis Ingin Pulang ke Atletico?
Liga Inggris 10 Februari 2015, 23:38
-
Kiper Tangguh Everton, Tim Howard Siap Comeback Lawan Chelsea
Liga Inggris 10 Februari 2015, 23:09
-
Mourinho: Saya Pilih Dikejar Daripada Mengejar Rival
Liga Inggris 10 Februari 2015, 22:24
-
Akhiri Puasa Bicara, Mourinho Sindir Sikutan Van Persie
Liga Inggris 10 Februari 2015, 22:12
-
Terungkap! Inilah Target Awal Mourinho di Premier League
Liga Inggris 10 Februari 2015, 21:46
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR