Seperti diketahui, The Blues mengawali awal musim ini dengan sangat buruk. Anak asuh Jose Mourinho kini terpuruk di peringkat 16 klasemen sementara usai menelan tujuh kekalahan dari 12 pertandingan awal musim ini.
Meskipun begitu, Merson tampaknya memiliki keyakinan bahwa The Blues mampu bangkit. Dan dikatakannya, bila The Blues menanjak, Manchester United justru ia nilai akan merosot.
"Chelsea punya banyak poin untuk ditebus, tapi saya bisa melihat mereka akan melakukan itu, sementara Manchester United bisa meraih banyak hasil seri," ujarnya.
"Masih ada waktu yang lama bagi Chelsea untuk mengejar kesenjangan poin,dan saya yakin Chelsea mampu melakukan itu," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Enggan Tanggapi Rumor Hazard - Madrid
Liga Inggris 13 November 2015, 23:30 -
Diego Costa Ingin Kembali ke Atletico Madrid?
Liga Inggris 13 November 2015, 22:40 -
Diego Costa Unggah Video Seram di Instagram
Open Play 13 November 2015, 14:29 -
Melihat Kombinasi Terbaik Bek Tengah Inggris Kontra Spanyol
Editorial 13 November 2015, 14:28 -
Mourinho Ogah Nonton Film Ronaldo Sampai Habis?
Liga Spanyol 13 November 2015, 14:24
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22 -
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR