Hal ini disampaikan oleh mantan penjaga gawang The Reds sekaligus Timnas Inggris, David James. Pria yang kini menjadi pundit itu merasa terkesan dengan kinerja Brendan Rodgers.
"Saya sangat terkesan. Meskipun kehilangan Luis Suarez di awal musim namun ada banyak keragaman di tim yang membuat saya terkesan. Para pemain muda juga luar biasa. Saya yakin mereka akan masuk empat besar." ujar James di situs resmi Liverpool.
Kiper yang membela Liverpool periode 1992 hingga 1999 itu juga membela keputusan Rodgers yang memilih mengganti kiper utama dari Pepe Reina ke Simon Mignolet, meskipun ia juga mengaku merupakan penggemar Reina.
Liverpool akan mencoba melanjutkan tren kemenangan mereka di Premier League dengan melawat ke kandang Aston Villa, Villa Park pada Sabtu (24/8) malam nanti. [initial] (lfc/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andai Suarez Dipikat Madrid, Wenger Takkan 'Bunuh Diri'
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 17:00
-
'Liverpool Akan Tembus Empat Besar'
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 14:30
-
Duel Maskapai Penerbangan di Lapangan Sepakbola
Editorial 24 Agustus 2013, 13:38
-
Preview: Villa vs Liverpool, Performa Impresif Tamu
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 09:59
-
Liverpool Lepaskan Tawaran Untuk 'New Arjen Robben'
Liga Inggris 23 Agustus 2013, 18:10
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR