Bermain di depan pendukung sendiri, Manchester United tampil trengginas dan unggul cepat melalui Wayne Rooney sebelum digandakan oleh Robin van Persie. Namun West Ham sempat memperkecil kedudukan lewat gol Diafra Sakho pada menit ke-37.
Dan usai pertandingan, Shaw pun mengakui bahwa laga melawan West Ham adalah debut sulit baginya, karena mereka dipaksa bekerja keras setelah bermain 10 orang sejak Wayne Rooney dikartu merah.
"Kami bermain 10 pemain dan itu tak pernah mudah. Namun kami semua berjuang keras dan menunjukkan betapa kami menginginkan tiga poin," ujarnya.
"Kemenangan ini berarti banyak bagi kami. Secara keseluruhan, saya benar-benar senang dengan bagaimana debut saya berlangsung. Namun yang utama adalah mendapatkan kemenangan. Ini adalah debut yang sulit," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fergie Sudah Bujuk Ronaldo Kembali ke MU?
Liga Inggris 28 September 2014, 23:22 -
Gullit: Van Gaal Membangun United Dengan Cara Yang Keliru
Liga Inggris 28 September 2014, 22:56 -
Gullit Kecam Kebijakan Transfer Van Gaal
Liga Inggris 28 September 2014, 22:29 -
Ander Herrera Berharap Segera Pulih
Liga Inggris 28 September 2014, 21:40 -
Liga Inggris 28 September 2014, 21:19
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR