
Bola.net - Nathaniel Phillips terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Premier League 2020/21 pekan ke-37 yang mempertemukan Burnley versus Liverpool, Kamis (20/5/2021) dini hari WIB.
Liverpool sukses memenangi laga ini dengan skor 3-0. Tiga gol kemenangan Liverpool masing-masing diciptakan oleh Roberto Firmino, Nathaniel Phillips, serta Alex Oxlade-Chamberlain.
Berkat hasil ini, Liverpool pun berhak naik ke peringkat empat menggeser Leicester City. Kedua tim kini memiliki poin sama 66, tetapi The Reds unggul selisih gol.
Penampilan Menawan Nat Phillips
Selain menyumbang satu gol Phillips juga tampil memukau dengan menggagalkan peluang emas Burnley kala ia menyapu bola sundulan Ben Mee tepat di garis gawang.
Dalam laga ini, Phillips tercatat melakukan 69 kali sentuhan. Bek 24 tahun itu sukses memenangi duel sebanyak 13 kali, melakukan sembilan clearence.
Selain itu, Phillips juga sembilan kali sukses merebut bola dan sembilan kali sukses memenangi duel udara. Tak lupa, Phillips juga melepas tiga tekel dan melakukan dua kali blok.
Sumber: Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hajar Burnley, Liverpool Kembali ke Empat Besar
Galeri 20 Mei 2021, 10:30
-
Liverpool Menangkan Laga 'Semifinal' Premier League
Liga Inggris 20 Mei 2021, 10:10
-
5 Pelajaran Kemenangan Liverpool: Liga Champions, Here We Go!
Liga Inggris 20 Mei 2021, 10:00
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






















KOMENTAR