Fulham telah sepakat untuk meminjam Emanuelson dari kubu Milan hingga akhir musim 2012/13. Dikabarkan bahwa kesepakatan di antara keduanya telah terjadi pada pagi tadi waktu setempat.
Emanuelson sendiri nampaknya akan lebih cepat beradaptasi dengan pola permainan Fulham. Pasalnya, ia adalah anak didik pelatih Martin Jol kala masih berseragam Ajax Amsterdam.
Jol sendiri juga mengaku senang dengan kedatangan pemain asal Belanda tersebut ke dalam skuadnya pada paruh kedua kompetisi musim ini.
"Saya telah melatihnya saat berada di Ajax. Ia adalah pemain bertalenta dan sangat lincah. Ia sangat mobile serta cepat. Ia bisa bermain sebagai gelandang, sayap, bahkan sebagai nomor 10, jadi saya merasa kami memang membutuhkan pemain baru," terang Jol.
Selain itu, manager 57 tahun itu pun juga menerangkan bahwa dirinya beruntung bisa meminjam Emanuelson dari tangan milan. Pasalnya, ia menilai bahwa sangat sulit untuk bisa mendapatkan pemain dari Rossoneri secara permanen. (sky/espn/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Setuju Pinjamkan Emanuelson ke Fulham
Liga Inggris 31 Januari 2013, 21:15
-
El Shaarawy Bersama Milan Hingga 2018?
Liga Italia 31 Januari 2013, 20:45
-
Balotelli: City Akan Selalu Ada di Hati Saya
Liga Champions 31 Januari 2013, 19:22
-
Robinho: Milan Sambut Balotelli Dengan Tangan Terbuka
Liga Italia 31 Januari 2013, 11:48
-
Juve Bakal Tarik Pazzini Sebelum Deadline?
Liga Italia 31 Januari 2013, 11:20
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR