Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho, mengklaim bahwa ada total enam pemain muda di klub yang akan bisa jadi pemain utama dalam beberapa tahun mendatang.
Mourinho sering dikritik karena ia jarang memberikan kesempatan pada pemain muda di klub-klub sebelumnya, namun sosok seperti Scott McTominay dan Demetri Mitchell - yang baru berusia 20 tahun - termasuk dalam barisan pemain yang mendapatkan kans turun musim lalu.
Mourinho memperkirakan bahwa dua pemain itu akan bisa memimpin MU di masa mendatang dan ia berkeras tidak akan ragu memainkan talenta muda jika mereka memang punya kualitas bagus.
Jose Mourinho
"Saya pikir Scott dan Demetri adalah anak yang memiliki masa depan di klub dan Andreas Pereira kembali. Mungkin dalam beberapa tahun mendatang United akan punya lebih dari setengah lusin pemain seperti mereka di tim," menurut Guardian.
"Reputasi biarlah seperti itu. Namun sebelumnya saya ada di lorong stadion sebelum laga melawan Real Madrid. Saya tidak berbicara soal babak kedua. Di babak pertama, mereka hanya tidak memainkan Ronaldo dan Ramos, dan hampir semua pemain mereka mencatat debut bersama saya."
"Mereka masuk ke tim utama bersama saya, mereka berlatih bersama saya ketika mereka berusia 15 atau 16 tahun. Nacho, Casemiro, Carvajal, Marcelo, semuanya berusia 20. Hampir semuanya. Saya tak punya masalah memainkan pemain muda."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Danilo: Zidane Seperti Ayah Sendiri
Liga Spanyol 27 Juli 2017, 22:29
-
Dihajar Man City, Marcelo: Hasilnya Tidak Penting!
Liga Spanyol 27 Juli 2017, 19:47
-
Stones: Kemenangan Lawan Madrid Jadi Modal Bagus
Liga Inggris 27 Juli 2017, 19:34
-
Marcelo: Madrid Siap Sambut Mbappe
Liga Spanyol 27 Juli 2017, 17:05
-
Soal Mbappe dan Bale, Ini Kata Zidane
Liga Spanyol 27 Juli 2017, 15:43
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR