Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho memprediksi bahwa karir Lionel Messi tidak akan selamanya berada di level atas. Pada lima tahun mendatang, Messi akan mengalami penurunan dan membuat penggemarnya menangis.
Hal ini dikatakan oleh Mourinho dalam konteks menjawab pertanyaan tentang penampilan Michael Carrick.
Mourinho mengatakan bahwa Carrick tidak bisa tampil seperti dulu lagi. Pada usia 35 tahun, Carrick tak bisa bohong bahwa usai telah merenggut kemampuan terbaiknya. Hal ini juga akan terjadi pada semua pemain, tak terkecuali bagi Messi, sang mega bintang .
"Anda tidak bisa menghentikan waktu. Saya sekali bahwa kami harus memiliki beberapa pemain yang menua. Dalam waktu lima tahun, [Lionel] Messi akan berusia 34 tahun dan kita semua akan menangis," urai Mourinho.
Meski sudah uzur dan tidak mampu tampil seperti beberapa tahun mendatang, pelatih asal Portugal ini tak memungkiri bahwa Carrick tetap penting. Bahkan, MU disebut oleh Mourinho akan kesulitan mencari pengganti eks pemain Tottenham ini.
"Carrick masih seperti pemain yang penting dalam tim dan dia sangat sulit untuk digantikan," tukasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Media Bisa Buat Verratti Hengkang
Liga Eropa Lain 29 Oktober 2016, 17:10
-
Enrique: Guardiola Akan Juara di Manchester City
Liga Spanyol 29 Oktober 2016, 09:20
-
Enrique: Barcelona Selalu Junjung Fair Play, Tak Pernah Cederai Lawan
Liga Spanyol 29 Oktober 2016, 04:58
-
Ketika Para Pemain Barca Dapat Hadiah Mobil Satu per Satu
Open Play 29 Oktober 2016, 04:04
-
Luis Enrique: Kontroversi Barca Tak Ada Habisnya
Liga Spanyol 29 Oktober 2016, 03:41
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR