Gerrard mencetak 2 dari 3 gol kemenangan Liverpool atas pasukan David Moyes di Old Trafford, semuanya dari titik putih. Dengan dua gol itu, Gerrard kini menjadi pemain pertama dalam sejarah Premier League yang mencetak dua penalti di Theatre of Dreams.
Dengan lima gol, Gerrard juga menjadi pemain away yang paling banyak membobol gawang Setan Merah dari titik 12 pas pada laga Premier League di Old Trafford. Tambahan dua gol pun mengatrol Gerrard ke posisi ketiga pemain dengan koleksi penalti terbanyak sepanjang masa di era Premier League (26 gol).
Namun sayang, Gerrard gagal mencatatkan namanya dengan tinta emas sebagai pemain pertama yang mencetak hat-trick penalti sepanjang sejarah Premier League. Hadiah penalti ketiga yang diberikan wasit Mark Clattenburg pada menit 78 gagal dituntaskan setelah sepakannya menghantam tiang gawang.
Menurut Anda, apakah Liverpool dan Gerrard memang pantas menang di Old Trafford? Share berita dengan benar pada rekan dan kolega, sembari sisipkan komentar cerdas Anda. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moyes Sebut Masa Depan United Akan Dipenuhi Kesuksesan
Liga Champions 18 Maret 2014, 23:11
-
Rumor Pemecatan Ganggu Fokus David Moyes
Liga Inggris 18 Maret 2014, 22:48
-
Evra Berjanji United Akan Membuat Seluruh Pendukungnya Bangga
Liga Champions 18 Maret 2014, 22:42
-
Moyes: United Harus Tampil Bagus Demi Para Pendukung
Liga Champions 18 Maret 2014, 22:21
-
Diincar Klub Top Eropa, Vidal Akui Betah di Juventus
Liga Italia 18 Maret 2014, 22:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR