Setelah pertandingan, Moyes berjanji akan bicara langsung kepada Young soal aksi tak terpujinya itu. Moyes menepati janjinya dan bahkan memberikan saran agar pemain yang melakukan diving mendapat hukuman tambahan.
"Saya sudah bicara dengan Ashley secara langsung. Saya sudah bertahun-tahun menyarankan agar pelaku diving dihukum jika ada bukti video-nya. Saya rasa hal itu akan membantu wasit karena wasit juga kadang tak bisa melihat dengan baik. Namun pandangan terhadap aksi diving saya tetap sama, baik di Everton maupun sudah di manchester United," ujar Moyes kepada Sky Sports.
Lebih jauh, Moyes juga memuji kinerja wasit yang memberikan kartu kuning untuk Young. Hukuman itu dinilai sudah tepat atas tindakan sang winger.
"Wasit sudah melakukan apa yang seharusnya ia lakukan; ia memberikan Young kartu kuning. Itu sudah benar dan Young juga sudah dihukum jadi hal ini tak perlu diperdebatkan lagi," imbuhnya. (sky/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moyes Marahi Young Soal Diving
Liga Inggris 16 September 2013, 21:59
-
Halsey Kecewa Ancaman Mikel Tak Diekspos
Liga Inggris 16 September 2013, 21:17
-
Tekad RVP Tebus Hasil Buruk Liga Champions Musim Lalu
Liga Champions 16 September 2013, 18:15
-
Eks Wasit EPL Akui Dekat Dengan Ferguson
Liga Inggris 16 September 2013, 18:06
-
'Ashley Young Harusnya Dihukum Lima Laga'
Liga Inggris 16 September 2013, 15:17
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR