Van Persie akan kembali menghadapi mantan klubnya itu akhir pekan ini kala The Gunners melawat ke Old Trafford. Dan dengan masa lalu selama delapan tahun bermain di London utara, banyak pihak menyebut striker Belanda itu masih menyimpan rasa cinta pada Arsenal.
Tetapi Moyes coba menepis kabar tersebut dengan mengatakan, "Saya rasa laga nanti bakal spesial untuk Robin. Arsenal adalah klub yang sudah lama dibelanya. Tapi ia sudah move on sekarang. Ia mencintai apa yang dilakukannya di sini," tutur pria Skotlandia itu pada MUTV.
Mantan manajer Everton itu menambahkan, "Dari sejauh ini saya bekerja dengannya, ia hanya bicara sangat bagus tentang semua di klub ini. Saya bicara dengannya saat pertama tiba di sini, dan ia begitu berbunga-bunga membicarakan United. Tapi jelas ia punya masa indah juga dalam awal karirnya bersama Arsenal."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Flamini Turun di Old Trafford, Wilshere Diragukan
Liga Inggris 9 November 2013, 23:40 -
Soal Gol, Mourinho Sebut Chelsea Paling Ganas di EPL
Liga Inggris 9 November 2013, 23:20 -
Wenger: Kemenangan Atas United Jadi Barometer Arsenal
Liga Inggris 9 November 2013, 23:00 -
Gol Januzaj Disebut Rooney Luar Biasa
Liga Inggris 9 November 2013, 22:40 -
Jones: United Sudah 'Nantikan' Laga Lawan Arsenal
Liga Inggris 9 November 2013, 22:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR