Naldo yang saat ini sudah berusia 33 tahun tampil sangat solid di lini tengah Wolfsburg musim ini. Dengan postur tubuhnya yang cukup tinggi, Naldo yang berduet dengan Dante menjadi tembok yang sulit ditembus oleh lawan-lawan Wolfsburg musim ini.
Menurut laporan yang diturunkan oleh media Jerman Kicker, Louis van Gaal sudah mengamati Naldo semenjak kedua tim saling bertemu di babak grup Liga Champions musim lalu. Penampilannya yang tergolong apik saat Wolfsburg mengalahkan Real Madrid tengah pekan lalu membuat Van Gaal kembali berminat untuk mendatangkan sang pemain musim depan.
Menurut laporan tersebut, Wolfsburg tidak terlalu keberatan untuk melepaskan Naldo ke Old Trafford pada bursa transfer mendatang. Diklaim United hanya perlu menyiapkan uang sebesar Empat juta Euro jika ingin mendaratkan Naldo di Old Trafford musim depan.[initial]
Baca Juga:
- Mau Sukses, United Disarankan Duetkan Martial dan Rashford di Lini Depan
- Van Gaal Berharap Tuah Rooney di Sisa Musim Ini
- Van Gaal: Rooney Sangat Kooperatif Pada Masa Penyembuhan
- Van Gaal: Rooney Pemain Yang Mudah Dilatih
- Merson: Rugi Jika Lukaku Pindah Ke Chelsea
- Herrera Terkesan Dengan Performa Dele Alli dan Eric Dier
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Lukaku, MU Siap Pecahkan Rekor Transfer
Liga Inggris 10 April 2016, 23:31
-
Martial Sedang Punya Masalah dengan Istri
Bolatainment 10 April 2016, 22:34
-
Saha Tak Ingin Salahkan Louis van Gaal dalam Kegagalan MU
Liga Inggris 10 April 2016, 22:14
-
Mourinho ke MU Jika Louis van Gaal Gagal ke Liga Champions
Liga Inggris 10 April 2016, 21:56
-
Michael Carrick di Ambang Pintu Keluar MU
Liga Inggris 10 April 2016, 21:40
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR