Dalam laga di St James Park yang dimenangi Setan Merah 3-0 itu, Van Persie kedapatan menyikut Cabaye dalam situasi tanpa bola. Wasit Howard Webb mengaku melewatkan insiden itu namun ia mengaku tak ada masalah setelah melihat video rekamannya.
Sumber internal The Magpies menyatakan, "Ini tak bisa dipercaya. Jika itu bukan aksi kekerasan, lalu apa? Van Persie jelas-jelas menyikut Yohan. Sepertinya Man United lolos - lagi. Bagaimana mungkin tak ada hukuman untuk aksi itu, sungguh luar biasa."
Namun FA tampaknya memang tengah melunak pekan ini karena bukan Van Persie saja yang terhindar dari sanksi. Striker Liverpool, Luis Suarez dan winger Tottenham, Gareth Bale pun dibebaskan dari tuduhan diving.
Selain itu gelandang Newcastle, Cheick Tiote juga dianggap tak bersalah karena dugaan menginjak Tom Cleverley (Manchester United). Pun demikian dengan bek Stoke, Robert Huth atas pelanggarannya pada Suarez. (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 9 Oktober 2012, 20:45

-
Kagawa Mulai Beradaptasi di Liga Inggris
Liga Inggris 9 Oktober 2012, 17:15
-
Ashley Young Nonton Bareng Fans MU di Tribun
Bolatainment 9 Oktober 2012, 17:07
-
Kepercayaan Diri Cleverley Meningkat
Liga Inggris 9 Oktober 2012, 16:30
-
Newcastle Geram RVP Lolos Sanksi FA
Liga Inggris 9 Oktober 2012, 14:20
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR