
Penampilannya di atas lapangan yang menawan sudah menuai pujian dari sang manajer, Arsene Wenger. Tak ayal, Wenger menyampaikan 2015-16 akan menjadi musim yang hebat bagi mantan playmaker Real Madrid itu, dan Per Mertesacker pun mendukung pernyataan Wenger.
"Ozil adalah salah satu pemain kunci kami. Ia dalam kondisi kebugaran yang bagus, banyak lagi yang bakal ia berikan dan bagian kedua musim lalu ketika ia kembali dari cedera, anda bisa lihat betapa penting perannya bagi kami. Mulai umpan-umpan kunci, permainan di antara lini dan selalu mengancam lawan.
"Kami harus membuat permainannya lebih baik lagi, maka ia bisa menunjukkan potensi sebenarnya. Kuncinya bukan pada tidak mengalami cedera. Ketika ia benar-benar bugar, ia perlu mendapat tambahan kepercayaan diri untuk menampilkan permainan terbaiknya." ungkap rekan Ozil di timnas Jerman itu pada arsenal.com.
Sabtu (18/07) akhir pekan ini, The Gunners akan melawan Everton di final Premier League Asia Trophy 2015 di Singapura. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Kompany Akui Kehebatan Raheem Sterling
- Schweinsteiger: Saya Yakin MU Bisa Raih Banyak Gelar
- Benteke Pilih MU, Liverpool Ganti Target Llorente
- Dzeko Tidak Sarankan De Bruyne Pindah dan Menjadi Seperti Di Maria
- Kompany: City Mampu Membuat Sterling Menjadi Lebih Baik
- Setelah Beckham, Lampard dan Gerrard, Rooney Juga Bakal ke MLS
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Makin Optimis Arsenal Bakal Juara Premier League
Liga Inggris 17 Juli 2015, 20:37
-
Wenger: Van Persie Pergi, Premier League Kehilangan Pemain Hebat
Liga Inggris 17 Juli 2015, 17:39
-
Wenger Pastikan Benzema Cuma Sekedar Rumor
Liga Inggris 17 Juli 2015, 16:41
-
Parlour Sebut Arsenal Rugi Besar Gagal Dapatkan Schneiderlin
Liga Inggris 17 Juli 2015, 16:00
-
Arsenal Dilaporkan Akan Segera Bayar Harga Benzema
Liga Inggris 17 Juli 2015, 12:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR