Bola.net - - Pedro Rodriguez mengakui bahwa bos , Antonio Conte, merupakan manajer yang sama bagusnya dengan Josep Guardiola.
Pedro bersinar di Chelsea sejak Conte menangani tim dan ia sudah membuat tiga gol dan memberikan lima assist musim ini.
The Blues sudah meraih kemenangan di tujuh pertandingan terakhir di liga dan tengah duduk di puncak klasemen, jelang laga melawan Manchester City akhir pekan nanti.
Pedro percaya bahwa Conte akan menjalani pengalaman yang unik di laga nanti, yang juga akan mempertemukan sang pemain dengan mantan manajernya di Barcelona, Guardiola.
"Ya, Antonio adalah pelatih yang bagus. Dia adalah sosok yang kuat dengan ide sepakbola yang bagus dan punya karakter yang kuat. Dia punya mental yang bagus dan idenya juga amat bagus. Dia senang kami terus memberikan tekanan pada lawan dan bermain kompak," tutur Pedro di Evening Standard.
"Tentu saja Pep juga adalah pelatih yang bagus dan ia juga amat penting dalam karir saya. Saya ingin menemuinya akhir pekan nanti, namun itu akan menjadi pertandingan yang sulit untuk kami."
"Saya tidak tahu apakah Manchester City akan memenangkan liga bersama Pep atau kami bisa menghentikannya. Saya hanya tahu bahwa pertandingan nanti akan sulit untuk kami dan hal terpenting adalah mempersiapkan diri."
Baca Juga:
- Mustafi: Dengan Pemain Seperti Sanchez, Arsenal Selalu Buat Gol
- Keown: Mourinho Tunjukkan Bahwa Ia Bisa Berubah Pikiran
- Nolito: City Bisa Masuk Final Liga Champions
- Carragher: Kalahkan Spurs Bagus untuk Mental Chelsea
- Souness: Mental Italia Conte Sungguh Luar Biasa
- Smith: Kemenangan Chelsea atas Tottenham Amat Vital
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Victor Moses Pemain Terbaik Premier League Bulan November
Liga Inggris 30 November 2016, 21:45
-
Klub Tiongkok Ini Kian Bernafsu Boyong John Terry
Liga Inggris 30 November 2016, 20:12
-
Quinn: Aguero Akan Jadi Pembeda di City vs Chelsea
Liga Inggris 30 November 2016, 15:44
-
Nicholas: City Punya Amunisi Tembus Pertahanan Chelsea
Liga Inggris 30 November 2016, 15:39
-
Merson: Yang Terpenting Bagi Chelsea Jangan Sampai Kalah
Liga Inggris 30 November 2016, 15:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR