Louis van Gaal memang banyak kehilangan pemain kunci musim ini sehingga memaksanya menurunkan sejumlah pemain akademi. Pemain senior seperti Wayne Rooney dan Bastian Schweinsteiger dikabarkan akan segera kembali merumput. Luke Shaw yang mengalami patah kaki juga diprediksi akan sembuh sebelum musim berakhir.
Di klasemen sementara, MU saat ini berada di peringkat enam berjarak tiga poin dari Manchester City di peringkat empat.
"Kami akan menyambut pemain yang telah pulih dari cedera yang akan membuat kami memiliki skuat lebih besar," kata Blind.
"Kami masih berupaya mengejar trofi dan mencapai empat besar. Kami masih bisa mengakhiri musim dengan baik dan saya sangat yakin kami bisa melakukan itu," paparnya.
Tengah pekan ini, Jumat (11/3), The Red Devils akan menjalani leg pertama babak 16 besar Liga Europa lawan Liverpool di Anfield. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sukses Beli Darmian, MU Buru Bek Torino Lagi
Liga Inggris 9 Maret 2016, 20:59
-
Van Gaal Buru Rekor Kemenangan Lawan Liverpool
Liga Eropa UEFA 9 Maret 2016, 18:03
-
Jumpa Liverpool, Van Gaal Siap Mainkan Valencia
Liga Eropa UEFA 9 Maret 2016, 17:58
-
MU Tak Buru-Buru Mainkan Schweinsteiger
Liga Eropa UEFA 9 Maret 2016, 17:56
-
MU Siap 'Rampok' Bayer Leverkusen Pada Musim Panas Nanti
Liga Inggris 9 Maret 2016, 16:32
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR