Penulis buku biografi Guardiola, Marti Peramau, mengatakan bahwa manajer Spanyol sudah menjadi sosok yang lebih lembut semenjak ia pergi meninggalkan Barcelona.
"Ia kini sudah tiga tahun lebih tua, ia lebih dewasa, ia lebih kuat secara mental, dan ia amat langsung dengan semua pemainnya," tutur Peramau menurut Sportsmole.
"Ia jauh lebih langsung dalam menghadapi para pemainnya ketimbang saat masih berada di Barcelona. Musim lalu, pemain Bayern dan Pep punya hubungan yang kuat di antara mereka. Saya kira ini adalah perubahan yang amat penting, ia amat langsung dengan para pemainnya."
"Ia tidak lagi terlalu dingin ketika menghadapi mereka. Terkait Joe Hart, ia langsung berbicara dengan sang kiper sejak hari pertama."
Bersama Guardiola, City sukses memenangkan enam dari tujuh pertandingan yang sudah mereka mainkan di Premier League sejauh ini. [initial]
(sm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coutinho Yakin Gabriel Jesus Sukses di Manchester City
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 23:46
-
Guardiola: Messi Paling Jarang Berlari
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 14:40
-
'Pemain City Senang dengan Era Baru Guardiola'
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 14:30
-
Luxemburgo: Guardiola Harus Buktikan Diri di City
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 14:20
-
Merson: Tottenham Tunjukkan Semua Orang Cara Kalahkan City
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 13:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR