Seperti yang diketahui, Spurs sukses mengandaskan perlawanan The Citizen setelah sempat tertinggal lebih dulu melalui gol Kevin De Bruyne. Akan tetapi, masing-maisng gol dari Eric Dier, Toby Alderweireld, Harry Kane dan Erik Lamela, berhasil membungkam Manuel Pellegrini dan anak-anak asuhnya tersebut.
“Itu adalah hasil yang luar biasa bagi kami. Saya sangat senang,” ujar Pochettino kepada Standard.
“Pertandingan itu sangat sulit bagi kami. Untuk bermain melawan mereka kami harus menyelesaikan masalah yang ada pad ababak pertama. Kami akhirnya berhasil dan bermain baik di babak kedua,” sambungnya.
“Setelah kemenangan besar ini, anak-anak harus tetap membumi. Meski sulit, tapi itu harus dilakukan.” Tutupnya.
Kekalahan ini menjadi yang kedua secara beruntun bagi City. Sebelumnya, mereka juga menelan kekalahan 1-2 saat menjamu tamunya, West Ham, di pekan keenam.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Henry Anggap Chelsea Masih Bisa Juara Musim Ini
Liga Inggris 27 September 2015, 11:07
-
Pellegrini Klaim Bisa Menangi Liga Champions Bersama City
Liga Champions 27 September 2015, 10:54
-
Pochettino: Jangan Jemawa Setelah Menang Besar Atas City
Liga Inggris 27 September 2015, 09:45
-
Cadangkan Joe Hart, Ini Alasan Pellegrini
Liga Inggris 26 September 2015, 23:49
-
Wasit dan Buruknya Pertahanan, Jadi Alasan Pellegrini
Liga Inggris 26 September 2015, 23:24
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR