Bola.net - - Manajer , Mauricio Pochettino, mengatakan bahwa Arsene Wenger merupakan seorang 'inovator'.
Pria Prancis sudah menangani Gunners sejak 20 tahun silam dan telah mempersembahkan banyak trofi di klub. Salah satunya gelar juara Premier League di musim 03/04, di mana kala itu menjadi pemenang tanpa sekalipun tersentuh kekalahan.
Pochettino pun mengaku kagum dengan bagaimana Wenger terus mempertahankan motivasinya selama dua dekade bekerja di London Utara.
"Dalam sejarah sepakbola, dia adalah salah satu manajer terhebat, levelnya sama seperti Sir Alex Ferguson," tuturnya di FFT.
Mauricio Pochettino
"Mempertahankan motivasi selama lebih dari tiga tahun sangat sulit. Selama lima tahun, anda harus amat bagus, sangat bagus jika bertahan 10 tahun. Jika anda bicara soal 20 tahun, itu sungguh luar biasa. Semua orang yang bicara soal dia harus menunjukkan rasa hormat."
"Wenger seorang inovator, lebih unggul dari semuanya, seperti Ferguson. Sulit untuk melakukan inovasi, namun anda harus coba menciptakan sebuah proyek dengan ide dan filosofi anda sendiri. Itulah mengapa saya sangat menghormati dan mengaguminya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Diminta Jadikan Lacazette Sebagai Starter Lawan Spurs
Liga Inggris 17 November 2017, 23:27
-
Wenger Diklaim Bisa Angkat Kaki dari Arsenal Jika Kalah dari Spurs
Liga Inggris 17 November 2017, 22:55
-
Eks Arsenal Sebut Tottenham Takkan Diakui Sebelum Raih Trofi
Liga Inggris 17 November 2017, 16:00
-
Cech: Derby London Utara Wajib Dimenangkan Arsenal
Liga Inggris 17 November 2017, 15:30
-
Pochettino: Wenger Seorang Inovator, Seperti Ferguson
Liga Inggris 17 November 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR