Bola.net - Peringkat 10 Arsenal akan menjamu peringkat 12 Newcastle pada pekan ke-26 Premier League 2019/20, Minggu (16/2/2020). The Gunners perlu berusaha keras untuk kembali ke trek kemenangan.
Arsenal selalu meraih hasil imbang dalam empat laga terakhirnya di Premier League. Pasukan Mikel Arteta berturut-turut seri melawan Crystal Palace (1-1), Sheffield United (1-1), Chelsea (2-2), dan Burnley (0-0).
Performa mereka hampir sama dengan Newcastle. Bedanya, Newcastle masih mampu meraih satu kemenangan dalam empat pertandingan liga terakhir mereka (M1 S3 K0). Kemenangan itu diraih saat menjamu Chelsea, yakni dengan skor 1-0 melalui gol injury time Isaac Hayden.
Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini, pada pekan ke-1, Arsenal yang masih dilatih Unai Emery menang 1-0 di kandang Newcastle lewat gol tunggal Pierre-Emerick Aubameyang.
Kali ini, di kandang sendiri, dengan rekor pertemuan yang bisa dibanggakan, melawan Newcastle yang kehilangan setidaknya sembilan pemain cedera, The Gunners seharusnya mampu kembali mengamankan poin maksimal.
Perkiraan Susunan Pemain
Arsenal (4-2-3-1): Leno; Kolasinac; Luiz, Mustafi, Bellerin; Xhaka, Torreira; Aubameyang, Ozil, Martinelli; Lacazette.
Pelatih: Mikel Arteta.
Info skuad: Chambers (cedera), Tierney (cedera), Nelson (cedera), Soares (cedera), Kolasinac (meragukan), Saka (meragukan).
Newcastle (5-4-1): Dubravka; Rose, Clark, Lascelles, Fernandez, Ritchie; Saint-Maximin, Bentaleb, Hayden, Almiron; Joelinton.
Pelatih: Steve Bruce.
Info skuad: Willems (cedera), Manquillo (cedera), Colback (cedera), Dummett (cedera), Gayle (cedera), Muto (cedera), Krafth (cedera), Carroll (cedera), Shelvey (cedera), Almiron (meragukan), Joelinton (meragukan).
Head-to-Head dan Performa
Head-to-Head (Premier League)
- Pertemuan: 49
- Arsenal menang: 29
- Gol Arsenal: 79
- Imbang: 10
- Newcastle menang: 10
- Gol Newcastle: 41.
5 Pertemuan Terakhir
- 11-08-2019 Newcastle 0-1 Arsenal (EPL)
- 02-04-2019 Arsenal 2-0 Newcastle (EPL)
- 15-09-2018 Newcastle 1-2 Arsenal (EPL)
- 15-04-2018 Newcastle 2-1 Arsenal (EPL)
- 16-12-2017 Arsenal 1-0 Newcastle (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Arsenal (S-S-S-M-S)
- 11-01-2020 Palace 1-1 Arsenal (EPL)
- 18-01-2020 Arsenal 1-1 Sheffield (EPL)
- 22-01-2020 Chelsea 2-2 Arsenal (EPL)
- 28-01-2020 Bournemouth 1-2 Arsenal (Piala FA)
- 02-02-2020 Burnley 0-0 Arsenal (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Newcastle (M-S-S-S-M)
- 19-01-2020 Newcastle 1-0 Chelsea (EPL)
- 22-01-2020 Everton 2-2 Newcastle (EPL)
- 25-01-2020 Newcastle 0-0 Oxford (Piala FA)
- 01-02-2020 Newcastle 0-0 Norwich (EPL)
- 05-02-2020 Oxford 2-3 Newcastle (Piala FA).
Statistik dan Prediksi Skor
Arsenal menang 1 kali dalam 9 laga terakhirnya di Premier League (M1 S6 K2).
Arsenal selalu menang dalam 7 laga kandang terakhirnya melawan Newcastle di Premier League.
Arsenal selalu clean sheet dalam 3 laga kandang terakhirnya melawan Newcastle di Premier League.
Newcastle tanpa kemenangan dalam 4 laga tandang terakhirnya di Premier League (M0 S2 K2).
Prediksi skor akhir: Arsenal 1-0 Newcastle.
Berapa prediksi skor Bolaneters? Suarakan pendapat kalian lewat kolom komentar di bawah ini.
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Real Madrid vs Celta Vigo 17 Februari 2020
Liga Spanyol 14 Februari 2020, 16:51
-
Prediksi Lazio vs Inter Milan 17 Februari 2020
Liga Italia 14 Februari 2020, 15:43
-
Prediksi Arsenal vs Newcastle 16 Februari 2020
Liga Inggris 14 Februari 2020, 14:32
-
Prediksi Aston Villa vs Tottenham 16 Februari 2020
Liga Inggris 14 Februari 2020, 13:47
-
Prediksi Juventus vs Brescia 16 Februari 2020
Liga Italia 14 Februari 2020, 11:18
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR