Bola.net - - Manajer West Brom, Tony Pulis, memuji performa apik yang membuat mereka tinggal sedikit lagi bakal memenangkan Premier League.
The Blues akan dipastikan menjadi juara pekan ini jika mereka mampu menang atas West Brom di The Hawthorns, dan meski Pulis memilih fokus pada penampilan timnya sendiri, ia mengakui bahwa kubu Antonio Conte memang layak untuk menghuni puncak klasemen.
Manajer berusia 59 tahun itu mengatakan di Sportsmole: "Pertama, anda harus memberikan kredit yang besar untuk Chelsea. Mereka layak berada di posisi mereka sekarang dan sudah menjadi tim yang paling konsisten."
Chelsea
"Kami tidak sabar lagi menantikan pertandingan sepakbola yang bakal mempertaruhkan tiga angka, tidak lebih dari itu."
West Brom akan memainkan laga nanti dengan rekor tanpa kemenangan di enam laga, namun mereka bisa unggul lima angka dari peringkat sembilan Leicester City jika mampu menang atas Chelsea.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Ikut Memburu Servis Dries Mertens
Liga Inggris 12 Mei 2017, 19:20
-
Chelsea Pede Conte Akan Teken Kontrak Baru
Liga Inggris 12 Mei 2017, 18:47
-
Hazard Optimis Bisa Raih Ballon d'Or
Liga Inggris 12 Mei 2017, 18:28
-
Hazard Bermimpi Bisa Menangkan Trofi Ballon d'Or
Liga Inggris 12 Mei 2017, 17:48
-
Bridge: Aguero Bisa Gantikan Costa di Chelsea
Liga Inggris 12 Mei 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR