Bola.net - - Marcus Rashford mengatakan ia tidak mengalami kesulitan untuk terus menjaga kesederhanaan di Manchester United.
Bulan ini menandai setahun pemain muda Inggris itu menjadi bagian dari tim utama United.
Ia masuk ke tim inti pada Februari 2016, dan mencetak gol penting ke gawang FC Midtjylland dan Arsenal untuk menarik perhatian publik. Sosok berusia 19 tahun sudah memenangkan tiga trofi di klub, dengan menjuarai Piala Liga, Piala FA, dan Community Shield.
Rashford masuk sebagai pemain pengganti ketika Setan Merah bermain imbang 2-2 melawan Southampton, namun tandukan Zlatan Ibrahimovic yang akhirnya menentukan kemenangan tim di Wembley.
Dan Rashford mengakui bahwa sejauh ini ia tidak kesulitan mengendalikan egonya.
Selebrasi Marcus Rashford dan pemain Man United.
"Tidak terlalu sulit untuk melakukan itu," tutur Rashford menurut Express.
"Sulit dalam hal tekanan, ketika mungkin hasil yang kami raih tidak terlalu bagus. Namun saya sudah terbiasa dengan itu sekarang. Ini adalah klub yang masif dan semua orang mengharap sesuatu yang masif."
"Tergantung pada saya dan semua orang untuk memastikan kami menunjukkan yang terbaik."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Arsenal Ini Sebut Cuma Ibrahimovic Yang Main Bagus di Final EFL Cup
Liga Inggris 27 Februari 2017, 19:45
-
Ibrahimovic: Saya Seperti Singa!
Liga Inggris 27 Februari 2017, 18:26
-
Juara EFL Cup, Smalling Kirim Peringatan Pada Liverpool
Liga Inggris 27 Februari 2017, 17:30
-
Mourinho: Conte Mungkin Tak Ingin Juara Musim Ini
Liga Inggris 27 Februari 2017, 15:50
-
Sheringham: Mata Sudah Buktikan Mourinho Salah
Liga Inggris 27 Februari 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR