
Setan Merah harus gigit jari setelah paket 28 juta poundsterling untuk kedua pemain itu diejek The Toffees. Dan sembari menyiapkan tawaran baru, Moyes juga menggelitik bekas klubnya itu untuk mengingat jasa yang pernah dia persembahkan di Goodison Park.
"Saya bicara dengan (chairman Everton) Bill Kenwright secara rutin. Ia dulu baik pada saya dan semoga ia akan merasa jika saya sudah bekerja dengan baik pula untuknya serta Everton. Tak ada apapun yang namanya tak hormat," ucapnya.
Moyes juga membela diri setelah dituding Everton membuka perburuannya di depan publik dengan mengatakan, "Tawaran dari sudut pandang United adalah hal rahasia, dan jika kami mengajukan tawaran baru, kami akan merahasiakannya sebisa mungkin. Bukan pilihan kami (mengungkapkannya ke publik), tanya saja mereka."
Pria Skotlandia itu menutup dengan pernyataan jika Everton masih klub yang dihormatinya. "Tentu mengambil pemain mereka bakal memberi pengaruh besar, namun saya melakukan apa yang harus saya lakukan di pekerjaan ini," tandasnya. (exp/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayu Everton, Moyes Pakai Taktik 'Balas Jasa'
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 22:00
-
Moyes: Everton Halangi Kemajuan Fellaini dan Baines
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 16:00
-
United Siapkan 38 Juta Untuk Ozil
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 15:00
-
Moyes Isyaratkan Rooney Starter Lawan Chelsea
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 14:03
-
Kirim Surat Peringatan, United Paksa Chelsea Jauhi Rooney
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 13:30
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR