Sayang sang manajer, Brendan Rodgers tak mengetahuinya. Gerrard pun dicadangkan meski sempat dimainkan pada menit 75 sebagai pengganti Lucas Leiva.
Setelah pertandingan berakhir, barulah Rodgers menyadari hal tersebut dan ia pun menjadi tidak enak hati karena tak memainkan Gerrard sebagai starter. Mantan manajer Swansea itu menyadarinya ketika ia melihat programme (semacam majalah yang bisa dibeli pada hari pertandingan) di ruang ganti pemain.
"Kemarin saya berbicara dengan Gerrard dan ia tak menyebutkan hal itu sama sekali, jadi saya merasa tidak enak ketika saya melihat ada sekitar 20 gambar dirinya dalam programme.
"Karir Gerrard sedang berada dalam masa di mana ia tidak akan bermain setiap menit di tiap pertandingan. Ia bermain lawan Palace dan Ludogorets dan ia memberikan usaha yang sangat besar dan kami punya pemain-pemain lain yang bisa bermain dan melakukan pekerjaan mereka dan Gerrard menyadari hal itu." terang sang manajer pada lfconline.com.
Rodgers menyertakan pujian atas kontribusi sang kapten di akhir pertandingan, karena baginya pengalaman Gerrard sangat membantu Liverpool. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Masuk Lima Besar, West Ham Dituntut Pertahankan Momentum
- Van Gaal: Van Persie Bisa Lebih Baik Dari Hari Ini
- Tertinggal Sembilan Poin Dari Chelsea, Pellegrini Tak Khawatir
- Ramsey Yakin Arsenal Telah Bangkit
- 'Performa Yaya Toure Pengaruhi Performa Man City'
- 'Gagal Menang, Chelsea Harus Kecewa Performa Mereka Sendiri'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stoke Beres, Coutinho Incar Kemenangan Lawan Leicester
Liga Inggris 30 November 2014, 23:18
-
Carragher Puji Mental Baja Gerrard
Liga Inggris 30 November 2014, 23:12
-
Gerrard Bantah Berseteru Dengan Rodgers
Liga Inggris 30 November 2014, 22:54
-
Coutinho Kagum Lucas Leiva Bermain Cemerlang Lawan Stoke
Liga Inggris 30 November 2014, 22:51
-
Rodgers Puji Kinerja Mignolet Kontra Stoke
Liga Inggris 30 November 2014, 21:55
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR