Tim asuhan David Moyes saat ini ada di peringkat enam klasemen sementara dengan 48 poin dari 28 laga, sembilan poin di belakang tim yang ada di peringkat empat, Manchester City.
"Klub ini (Liverpool) adalah tim yang dikenal di seluruh dunia, namun kami mengalami kesulitan karena pemain terbaik hanya ingin bermain di kompetisi terbaik," tutur Rodgers pada Daily Star.
"Saya katakan bahwa untuk bisa mendapatkan pemain yang kami inginkan, kami perlu ada di kompetisi semacam itu. Setiap klub akan menderita jika mereka gagal mencapainya. Saya ingat pernah melihat wawancara Jan Molby. Ia menyebut ketika mereka satu tahun tak bermain di Eropa, itu menjadi dua tahun dan tiba-tiba sudah menjadi 20 tahun," pungkasnya.
Manchester United akan menghadapi Liverpool di Old Trafford hari Minggu ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Evra Bakal Susul Vidic ke Inter
Liga Inggris 15 Maret 2014, 23:00
-
Parma Siaga, Juventus Incar Paletta
Liga Italia 15 Maret 2014, 21:00
-
Henderson: Liverpool Bisa Kalahkan Siapapun
Liga Inggris 15 Maret 2014, 12:11
-
Moyes Tak Mau Sekedar Ganggu Liverpool
Liga Inggris 15 Maret 2014, 11:52
-
United vs Liverpool, Rodgers Percaya Timnya Layak Favorit
Liga Inggris 15 Maret 2014, 11:48
LATEST UPDATE
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR