Bola.net - - Skuat telah berangkat ke Prancis untuk menjalani tur pra musim namun manajer Mauricio Pellegrino memutuskan untuk tidak membawa serta Virgil Van Dijk dalam tur tersebut.
Skuat The Saints akan berlatih di Evian les Bains untuk mempersiapkan diri menghadapi kompetisi Premier League musim 2017-18. Di sana, mereka juga dijadwlkan untuk beruji coba melawan klub Ligue 1, Saint-Etienne pada hari Sabtu.
Sementara itu, Van Dijk sendiri tidak diajak dan ditinggalkan sendirian di markas Soton di St Mary's Stadium. Pellegrino membawa total 25 pemain dalam tur tersebut.
🇫🇷#SaintsFC are taking a 25-man squad to France for a training camp this week. Find out who is involved: https://t.co/I02JZYpU8r
— Southampton FC (@SouthamptonFC) July 24, 2017
Berikut adalah nama-nama pemain yang dibawa ke Prancis oleh Pellegrino:
• Fraser Forster
• Stuart Taylor
• Paulo Gazzaniga
• Maya Yoshida
• Florin Gardos
• Jan Bednarek
• Sam McQueen
• Alfie Jones
• Matt Targett
• Ryan Bertrand
• Jack Stephens
• Will Wood
• Jeremy Pied
• Jordy Clasie
• Steven Davis
• Dusan Tadic
• Oriol Romeu
• James Ward-Prowse
• Nathan Redmond
• Sofiane Boufal
• Pierre-Emile Hojbjerg
• Shane Long
• Charlie Austin
• Sam Gallagher
• Manolo Gabbiadini
Sebelumnya, bek asal Belanda itu memang diasingkan dari tim utama. Pasalnya, ia dianggap Pellegrino tidak dalam kondisi mental dan pikiran yang tepat untuk bermain bagi Soton. Hal itu tidak lepas dari keinginan Van Dijk yang menyatakan ingin angkat kaki dari klub tersebut musim panas ini.
Hubungan antara Bek 25 tahun tersebut dan manajemen tim sendiri sedikit memanas karena pihak klub telah menyatakan tidak akan melepas dirinya kemanapun musim panas ini.
Van Dijk sendiri diyakini ingin hengkang karena ingin membela . Namun selain itu masih ada pula kemungkinan ia pindah ke klub lain karena juga diminati oleh Manchester City dan Chelsea.
Bagi Liverpool, tidak diikutsertakannya eks bek Celtic tersebut bisa jadi merupakan kabar bagus. Sebab itu artinya bisa jadi sebuah pertanda bahwa Soton akan terpaksa harus menjualnya musim panas ini.
Baca Juga:
- Ingin Hengkang, Van Dijk Dikucilkan dari Skuat Southampton
- Van Dijk Paksakan Transfernya ke Liverpool
- Liverpool Disarankan Agar Datangkan Van Dijk
- Van Dijk Belum Ajukan Transfer Request
- Transfer Pemain Kurang Lancar, Klopp Santai
- 'Liverpool Harus Bayar Mahal untuk Van Dijk'
- Arsenal Siapkan 45 Juta Pounds Untuk Boyong Van Dijk
- Van Dijk Bisa Berakhir di Liverpool
- Arsenal Juga Inginkan Moussa Dembele
- 'Liverpool dan Soton Negosiasi Soal Van Dijk'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Siap Akhiri Perburuan Keita
Liga Inggris 24 Juli 2017, 20:07
-
Soton Tak Ajak Van Dijk Tur Pra Musim ke Prancis
Liga Inggris 24 Juli 2017, 17:49
-
Ups, Fans Liverpool dan MU Bertindak Rasis Pada Zaha
Liga Inggris 24 Juli 2017, 17:15
-
Le Tissier Dukung Barcelona Datangkan Coutinho
Liga Inggris 24 Juli 2017, 13:02
-
Henderson: Situasi Sulit Hong Kong Akan Untungkan Liverpool
Liga Inggris 24 Juli 2017, 12:40
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR