
Bola.net - Sadio Mane seolah sulit berhenti mencetak gol. Namanya kembali terlihat di papan skor saat Liverpool bertemu dengan Southampton dalam laga pekan kedua Premier League, Sabtu (17/8/2019) kemarin.
Sadio Mane membuka keran gol Liverpool dalam laga yang berlangsung di St. Mary's Stadium itu. James Milner juga turut berkontribusi dengan memberikan assist dalam gol yang tercipta pada menit ke-45 itu.
Liverpool menggandakan keunggulan di menit ke-71 berkat gol Roberto Firmino. Mane turut berpartisipasi dengan memberikan assist kepada striker asal Brasil tersebut assist. Sementara sang lawan baru bisa membalas pada menit ke-83 melalui kaki Danny Ings.
Pertandingan kali ini membuktikan bahwa tahun 2019 adalah milik Sadio Mane. Semuanya terlihat jelas dalam catatan pertandingan dari BBC Sport berikut ini. Scroll ke bawah untuk mengetahui informasi selengkapnya ya, Bolaneters!
Catatan Laga Southampton vs Liverpool
1. Mane mencetak golnya yang ke-20 untuk Liverpool di semua ajang pada tahun 2019 ini, lebih banyak delapan gol dari rekan setimnya dalam kalender tahun ini.
2. Mane menjadi pemain pertama yang mencetak gol pada laga perdananya sebagai starter di satu kompetisi Premier League selama empat musim beruntun, sejak terakhir dilakukan Mark Viduka di antara 2002-2003 dan 2005-2006.
3. Southampton selalu kalah dalam lima laga terakhir kontra Liverpool di Premier League dengan agregat sekarang 2-13.
4. Untuk kedua kalinya, Liverpool meraih kemenangan di dua laga perdananya dalam dua musim beruntun era Premier League. Sebelumnya pernah dilakukan di musim 1993-1994 dan 1994-1995.
5. Untuk pertama kalinya, Southampton menelan kekalahan di dua laga perdana sejak musim pertamanya kembali ke Premier League, 2012-2013, kala masih diasuh Nigel Adkins.
6. Sejak awal musim lalu, Ings telah mencetak delapan gol di Premier League untuk Southampton, lebih banyak dari pemain lainnya.
(BBC Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Statistik Laga Southampton vs Liverpool: 2019, Tahunnya Sadio Mane
Liga Inggris 18 Agustus 2019, 18:07
-
Pujian Jurgen Klopp untuk Southampton
Liga Inggris 18 Agustus 2019, 12:31
-
Adrian Bikin Blunder, Jurgen Klopp: Selamat Datang di Liverpool
Liga Inggris 18 Agustus 2019, 11:57
-
Man of The Match Southampton vs Liverpool: Sadio Mane
Liga Inggris 17 Agustus 2019, 23:53
-
Hasil Pertandingan Southampton vs Liverpool: Skor 1-2
Liga Inggris 17 Agustus 2019, 23:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR