
Mesin gol asal Belanda itu merupakan incaran sejumlah raksasa Eropa, termasuk Manchester City dan PSG.
"Akan sulit bagi The Gunners untuk memperbarui kontrak Robin," tutur Morabito pada Calciomercato.com. "
Selain City dan PSG, ada juga nama Juventus di dalam daftar peminat Van Persie, tapi Morabito menilai Bianconeri takkan bisa menyaingi kedua kubu yang memiliki dana melimpah itu.
"Dalam hal finansial, Juventus tidak bisa dibandingkan dengan City maupun PSG," ujar Morabito.
Meski demikian, diyakini bahwa kecil kemungkinan Van Persie menyeberang ke City, karena dia sangat cinta Arsenal. Jika hijrah dari Emirates, diperkirakan Van Persie akan memilih klub di luar Inggris.
Untuk alasan ini, ada dua klub yang tidak bisa dilupakan, yaitu Barcelona dan Real Madrid. Secara finansial, nama besar maupun ambisi untuk mengejar trofi, dua penguasa La Liga tersebut bisa dibilang berada di urutan teratas.
Akan tetapi, yang paling penting, semua keputusan akan kembali pada Van Persie sendiri. [initial]
LIGA INGGRIS - Podolski: Arsenal Nama Besar di Sepak Bola (fol/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Sulit Bagi Arsenal Untuk Pertahankan Van Persie'
Liga Inggris 3 Mei 2012, 07:30
-
Chelsea Dan PSG Perang Harga Untuk Hulk
Liga Champions 1 Mei 2012, 21:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR