Bola.net - - Ada satu hal menarik dalam skuat Athletic Bilbao untuk laga kontra Eibar dini hari ini, yakni tak adanya nama bek Aymeric Laporte yang beberapa hari belakangan gencar dikaitkan dengan Manchester City.
Rupanya, tak adanya nama Laporte ini terjadi karena bek 23 tahun itu kini dikabarkan bakal segera meninggalkan San Mames untuk merapat ke City.
Dilansir Sky Sports, Laporte dijadwalkan akan menjalani tes medis di City pada Selasa (30/1) mendatang sebelum merampungkan kepindahannya ke Etihad Stadium.
Sebelumnya City memang diklaim sudah setuju untuk menebus klausul pelepasan Laporte senilai 65 juta euro. Sang pemain juga diyakini sudah sepakat untuk hengkang ke The Citizens.
Tak diketahui berapa besaran gaji yang ditawarkan City kepada Laporte. Namun dari kabar yang beredar, City disebut akan mengontrak pemain internasional Prancis selama lima tahun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lolos Tes Medis, Bek Baru City Merapat Hari Senin?
Liga Inggris 27 Januari 2018, 21:10
-
Duo Manchester Saling Sikut Untuk Angkut Gelandang Madrid Ini
Liga Inggris 27 Januari 2018, 19:50
-
Tak Masuk Skuat Bilbao, Laporte Segera Tes Medis di Man City
Liga Inggris 27 Januari 2018, 03:55
-
Guardiola Gerah Man City Disebut Tim Sempurna
Liga Inggris 27 Januari 2018, 01:05
-
Bicara Laporte, Guardiola Ungkap Hal Yang Mengejutkan
Liga Inggris 26 Januari 2018, 21:05
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR