Kapten The Blues itu diseret ke meja hijau terkait dugaan pelecehan rasis pada bek QPR, Anton Ferdinand. Namun ia dianggap tidak bersalah dan kini siap menyambut musim baru.
Terry mencetak satu gol ketika Chelsea dikalahkan MLS All-Star 3-2 di laga pra-musim kemarin. Dan ia menegaskan motivasinya masih sama besar seperti dulu, meski baru lepas dari semua kericuhan belakangan ini.
"Saya sangat senang bisa kembali bermain sepak bola dan konsentrasi pada pekerjaan yang saya sukai," paparnya.
"Saya fokus sepenuhnya untuk bisa fit dan siap untuk musim baru. Kami memiliki sejumlah laga menanti dan saya tak sabar untuk jadi bagian darinya," pungkas bek berusia 31 tahun itu. (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vermaelen: Hazard Bisa Jadi Messi-nya Chelsea
Liga Inggris 27 Juli 2012, 22:23
-
Lampard: Hazard Bisa Jadi Sejarah Chelsea
Liga Inggris 27 Juli 2012, 20:45
-
Lampard Takjub Dengan Pemain Baru Chelsea
Liga Inggris 27 Juli 2012, 20:00
-
Sandro Prediksi Oscar Bakal Sukses di EPL
Liga Inggris 27 Juli 2012, 17:04
-
Terry Tak Sabar Sambut Musim Baru
Liga Inggris 27 Juli 2012, 16:42
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR