Bola.net - - Jack Wilshere, Kieran Gibbs, dan Alex Oxlade-Chamberlain, bisa jadi akan pergi dari di musim panas nanti.
Pemain yang disebut pertama saat ini tengah membela Bournemouth sebagai pemain pinjaman dan tinggal menyisakan 18 bulan di kontraknya yang berlaku sekarang, seiring munculnya ketertarikan dari AS Roma.
Daily Star mengklaim bahwa tim Italia ingin mendaratkannya ke Serie A, usai gagal melakukannya di musim panas. Wilshere sendiri ingin bertahan di London Utara, namun ia bisa memanfaatkan ketertarikan Roma untuk mendapat kontrak baru.
Laporan yang sama mengatakan Arsenal masih belum mengajukan penawaran terkait kontrak baru pada pemain Inggris.
Sementara itu, Gibbs dan Chamberlain juga tengah menyisakan 18 bulan di kontraknya yang berlaku sekarang.
Kedua pemain tidak akan dilepas bulan ini, namun usai kesulitan mendapatkan kesempatan bermain dari Arsene Wenger, mereka mungkin akan dipaksa untuk mencari klub baru di akhir musim.
Dua pemain itu disebut mulai mengkhawatirkan masa depan karir mereka dan mungkin akan mempertimbangkan membela tim lain, jika Arsenal tak segera memberi kontrak baru.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jenkinson Batal Pindah ke Palace
Liga Inggris 19 Januari 2017, 22:55
-
Mertesacker Kembali Merumput Dua Pekan Lagi
Liga Inggris 19 Januari 2017, 21:40
-
Arsenal Beri Per Mertesacker Kontrak Baru
Liga Inggris 19 Januari 2017, 21:25
-
Wenger Yakin Sebagian Besar Pemain Top Eropa Tak Akan Tergoda Pindah ke Tiongkok
Liga Inggris 19 Januari 2017, 20:57
-
Wenger: Anda Tak Bisa Bersaing Dengan Kekuatan Uang Klub Tiongkok
Liga Inggris 19 Januari 2017, 20:25
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR