
Bola.net - Top skor Liga Inggris 2022-2023 terbaru per hari ini, 20 Februari 2023. Erling Haaland masih memimpin di puncak daftar pencetak gol meski akhir-akhir ini produktivitasnya mulai menurun.
Liga Inggris memang sudah lama dikenal sebagai kompetisi sepak bola terbaik di dunia. Persaingan di Liga Inggris juga terbilang paling seru karena ada banyak tim kuat. Sebut saja Manchester City, Manchester United, Liverpool, Arsenal, Chelsea, bahkan kini ada Tottenham.
Nah, karena itulah persaingan top skor Liga Inggris juga berlangsung sangat menarik. Dari musim ke musim, selalu ada pemain-pemain top yang bersaing ketat untuk merebut sepatu emas di Premier League.
Musim lalu, Mohamed Salah berbagi gelar top skor bersama dengan Son Heung-min. Kedua pemain ini sama-sama membungkus total 23 gol dari 38 pertandingan di Liga Inggris 2021-2022.
Musim ini, Erling Haaland langsung unjuk gigi meski baru bergabung dengan Man City. Dia unggul jauh di puncak daftar top skor Liga Inggris terbaru.
Yuk simak daftar lengkap top skor Liga Inggris 2022-2023 terbaru di bawah ini, Bolaneters!
Daftar lengkap top skor Liga Inggris 2022/23

Jika diamati, persaingan top skor Liga Inggris musim 2022-23 kali ini terlihat tidak seimbang. Erling Haaland masih terlalu tangguh dan memimpin cukup jauh. Berikut daftar top skor Liga Inggris terbaru selengkapnya:
26 gol
Erling Haaland (Man City)
17 gol
Harry Kane (Tottenham)
14 gol
Ivan Toney (Brentford)
Marcus Rashford (Man United)
11 gol
Aleksandar Mitrovic (Fulham)
10 gol
Rodrigo (Leeds United)
Miguel Almiron (Newcastle)
9 gol
James Maddison (Leicester City)
Bukayo Saka (Arsenal)
8 gol
Harvey Barnes (Leicester City)
Gabriel Martinelli (Arsenal)
Mohamed Salah (Liverpool)
Leandro Trossard (Brighton > Arsenal)
Martin Odegaard (Arsenal)
7 gol
Roberto Firmino (Liverpool)
Phil Foden (Man City)
6 gol
Callum Wilson (Newcastle)
Wilfried Zaha (Crystal Palace)
Martin Odegaard (Arsenal)
Gabriel Jesus (Arsenal)
Pascal Gross (Brighton)
Danny Ings (Aston Villa)
Alexis Mac Allister (Brighton)
Daftar lengkap top assist Liga Inggris 2022/23

Bukan hanya persaingan top skor yang menarik, perebutan gelar top assist Liga Inggris 2022-23 juga cukup seru. Untuk sementara Kevin De Bruyne memimpin dengan total 12 assists, bukti dominasi Manchester City. Berikut daftar selengkapnya:
12 assists
Kevin De Bruyne (Man City)
8 assists
Bukayo Saka (Arsenal)
7 assists
Christian Eriksen (Man United)
6 assists
Bruno Fernandes (Man United)
Andreas Pereira (Fulham)
Alex Iwobi (Everton)
Martin Odegaard (Arsenal)
5 assists
Gabriel Jesus (Arsenal)
Dejan Kulusevski (Tottenham)
Bernardo Silva (Man City)
Andrew Robertson (Liverpool)
4 assists
James Maddison (Leicester)
Ivan Perisic (Tottenham)
Marcus Tavernier (Bournemouth)
Jamie Vardy (Leicester City)
Daftar top skor Liga Inggris sepanjang masa
Alan Shearer – 260 gol (441 laga)
Wayne Rooney – 208 gol (491 laga)
Harry Kane – 195 gol (297 laga)
Andy Cole – 187 gol (414 laga)
Sergio Aguero – 184 gol (275 laga)
Frank Lampard – 177 gol (609 laga)
Thierry Henry – 175 gol (258 laga)
Robbie Fowler – 163 gol (379 laga)
Jermain Defoe – 162 gol (496 laga)
Michael Owen – 150 gol (326 laga)
Rekap hasil Liga Inggris minggu ini
Matchday 24
Aston Villa 2-4 Arsenal
Brentford 1-1 Crystal Palace
Wolves 0-1 Bournemouth
Brighton 0-1 Fulham
Everton 1-1 Leeds United
Chelsea 0-1 Southampton
Nottingham Forest 1-1 Man City
Newcastle 0-2 Liverpool
Man United 3-0 Leicester City
Tottenham 2-0 West Ham
Jadwal Liga Inggris berikutnya
Matchday 25
Sabtu, 25 Februari 2023
03.00 WIB | Fulham vs Wolves
22.00 WIB | Everton vs Aston Villa
22.00 WIB | Leicester City vs Arsenal
22.00 WIB | West Ham vs Nottingham Forest
22.00 WIB | Leeds United vs Southampton
Minggu, 26 Februari 2023
00.30 WIB | Bournemouth vs Man City
02.45 WIB | Crystal Palace vs Liverpool
20.30 WIB | Tottenham vs Chelsea
Klasemen Liga Inggris
Nah itu dia daftar top skor Liga Inggris terbaru untuk musim 2022-2023 beserta daftar top assist yang juga tidak kalah seru. Simak juga persaingan antarklub di klasemen sementara Premier League di bawah ini Bolaneters!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodri Dianggap Sebagai Pengganti Ideal Busquets di Barcelona
Liga Spanyol 20 Februari 2023, 18:26
-
4 Manajer Premier League 2022/2023 dengan Gaji Paling Mahal
Liga Inggris 20 Februari 2023, 12:56
-
7 Striker Paling Tajam di 5 Liga Top Eropa pada Musim 2022/23
Editorial 20 Februari 2023, 11:41
-
Poin Liga Inggris 2022-2023: Arsenal Salip Man City Lagi!
Liga Inggris 20 Februari 2023, 02:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR