
Bola.net - Arsenal meraih kemenangan besar di markas Burnley. Kemenangan itu membuat Mikel Arteta semakin percaya diri kalau timnya bisa meraih juara Premier League.
Arsenal menantang Burnley di Turf Moor pada pekan ke-25 Premier League 2023/2024, Sabtu (17/2/2024) malam WIB. Di laga ini, The Gunners mengalahkan Burnley dengan skor telak 5-0.
Berkat hasil ini, Arsenal naik ke peringkat kedua klasemen Premier League dengan raihan 55 poin. Mereka terpaut dua poin dari pemimpin klasemen Liverpool.
Arteta Percaya Diri

Kepercayaan diri Arteta melambung tinggi usai menyaksikan Arsenal meraih kemenangan besar di kandang Burnley. Ia percaya bisa membawa timnya memenangi perebutan gelar juara Premier League musim ini.
"Kami harus yakin bahwa kami bisa memenangkan setiap pertandingan dan kami melakukan pendekatan pada setiap pertandingan dengan cara seperti itu. Ketika tim memiliki keyakinan dan kepercayaan diri, maka sesuatu yang baik bisa terjadi," kata Arteta kepada Premier League Production.
“Kami tahu standar apa yang diperlukan dan kami harus terus meningkatkan standar tersebut jika kami ingin mendapat kesempatan.
“Saya memiliki keyakinan dan percaya diri [kami bisa memenangkan gelar] karena saya melihat para pemain berlatih setiap hari.”
Sumber: BBC
Jadwal Pertandingan Arsenal Berikutnya
Pertandingan: Porto vs Arsenal
Kompetisi: Liga Champions
Venue: Estadio do Dragao
Hari: Kamis, 22 Februari 2024
Jam: 03.00 WIB
Klasemen Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City vs Chelsea Imbang 1-1, yang Bahagia Fans Liverpool dan Arsenal
Liga Inggris 18 Februari 2024, 08:09
-
Usai Menang 5-0, Mikel Arteta Pede Tatap Gelar Juara Premier League
Liga Inggris 18 Februari 2024, 05:50
-
Resep Pesta Gol Arsenal di Turf Moor: Gol Cepat Jadi Kunci!
Liga Inggris 18 Februari 2024, 01:00
-
Arsenal Pesta Gol di Kandang Burnley, Mikel Arteta Full Senyum
Liga Inggris 18 Februari 2024, 00:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR