Bola.net - - Paul Merson mengklaim bahwa Arsene Wenger akan bisa membawa menjuarai Premier League jika ia memiliki kemampuan taktik seperti Harry Redknapp.
Pria 49 tahun pernah bekerja untuk Wenger dan Redknapp ketika masih aktif bermain, di Arsenal dan Portsmouth.
Meski mantan manajer Tottenham memiliki reputasi tak pernah bertahan di satu klub untuk waktu yang lama, Merson percaya bahwa pria 70 tahun memiliki kemampuan meracik taktik yang luar biasa.
"Banyak orang tidak menghormati Redknapp dan menurut saya itu tidak benar," tutur Merson di A League of Their Own.
Harry Redknapp
"Secara taktik, dia adalah salah satu yang terbaik yang pernah bekerja bersama saya. Jika Arsene Wenger memiliki kemampuan taktik seperti Redknapp, Arsenal akan bisa memenangkan liga."
Redknapp kini tengah menganggur usai dipecat Birmingham City bulan lalu, di mana kala itu tim sedang berjuang lepas dari jeratan papan bawah klasemen Divisi Championship.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Diklaim Kalah Jago Dibanding Manajer Pengangguran Ini
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 09:20
-
Redknapp Yakin Kane Takkan Tergoda Uang Real Madrid
Liga Inggris 6 Oktober 2017, 12:30
-
Fabregas Ternyata Pernah Hina Pelatih Legendaris Inggris Ini
Liga Inggris 6 Oktober 2017, 08:00
-
5 Pelatih Yang Mengkhianati Klubnya
Editorial 2 Oktober 2017, 13:35
-
Kane Diyakini Loyal di Tottenham Meski Miskin Trofi
Liga Inggris 30 September 2017, 11:00
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR