Sabtu kemarin adalah laga debut sejumlah muka-muka baru seperti Lukas Podolski, Santi Cazorla hingga Olivier Giruod. Namun juga laga perdana tanpa skipper Robin Van Persie dan deep lying playmaker Alex Song.
Arsenal yang tumpul sedikit mengkhawatirkan fans mereka, dan gaffer Arsene Wenger memberikan jawaban atas hasil 0-0 tersebut.
"Secara keseluruhan, kami kekurangan sesuatu dalam hal ketajaman, kualitas, dan akurasi operan terakhir," tutur Wenger.
"Formulanya tidak bekerja dengan tiga penyerang, dan kami tidak seimbang, dan tidak menciptakan cukup (peluang). mereka mengunci lini tengah kami, dan setelah itu, itu menjadi sulit bagi kami. Kami perlu untuk lebih kreatif."
Bagaimanapun debut Santi Cazorla paling memuaskan Wenger. Pemain Spanyol itu menciptakan peluang-peluang terbaik Arsenal, dan memiliki beberapa peluang untuk dirinya sendiri.
"Sulit untuk tidak puas dengan dirinya. Ia memainkan pertandingan internasional pada tengah pekan, dan pada dasarnya ia menciptakan semua peluang, "kata Wenger. (afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Menganalisa Laga Perdana Arsenal
Liga Inggris 20 Agustus 2012, 15:03
-
Podolski: Tanpa RVP, Arsenal Tetap Kompetitif
Liga Inggris 16 Agustus 2012, 09:30
-
Friendly: Spanyol Menang Tipis Lawan Peringkat 138 Dunia
Piala Dunia 16 Agustus 2012, 06:38
-
Cazorla: Bersiaplah Menikmati Pesta Sepakbola
Piala Dunia 15 Agustus 2012, 09:30
-
Arsenal Incar Isco, The New Fabregas
Liga Inggris 14 Agustus 2012, 01:39
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR